Konten dari Pengguna

Hukum Mengeluarkan Zakat Mal dan Syaratnya yang Harus Diketahui Umat Muslim

Berita Terkini
Penulis kumparan
4 April 2022 19:18 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi artikel Hukum Mengeluarkan Zakat Mal dan Syaratnya yang Harus Diketahui Umat Muslim. Sumber: unsplash.com/Ibrahim Rifath
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi artikel Hukum Mengeluarkan Zakat Mal dan Syaratnya yang Harus Diketahui Umat Muslim. Sumber: unsplash.com/Ibrahim Rifath
ADVERTISEMENT
Zakat mal adalah salah satu amalan yang diperintahkan bagi umat Muslim. Apa itu zakat mal dan bagaimana hukum mengeluarkan zakat mal? Simak penjelasannya dalam artikel berikut ini.
ADVERTISEMENT

Pengertian, Hukum, dan Syarat Zakat Mal

Menurut buku Fikih Zakat, Sedekah, dan Wakaf oleh Dr. Qodariah Barkah, M.H.I, Dr. Peny Cahaya Azwari, S.E., M.M., MBA., Ak., CA, Saprida, M.H.I., dan Zuul Fitriani Umari, M.H.I (2020: 65), zakat mal adalah sejumlah harta tertentu yang diberikan kepada golongan tertentu dan dengan syarat-syarat tertentu.
Ilustrasi artikel Hukum Mengeluarkan Zakat Mal dan Syaratnya yang Harus Diketahui Umat Muslim. Sumber: unsplash.com/Towfiqu barbhuiya
Sedangkan menurut buku Fikih Madrasah Tsanawiyah Kelas VIII oleh H. Ahmad Ahyar dan Ahmad Najibullah (2021: 34-35), zakat mal berbeda dengan zakat fitrah. Zakat fitrah wajib diberikan oleh setiap Muslim setahun sekali pada Hari Raya Idul Fitri. Sementara zakat mal wajib diberikan karena menyimpan atau memiliki harta yang telah cukup syarat dan ketentuannya.
Zakat mal merupakan kewajiban bagi setiap orang yang beriman. Perintah mengamalkan zakat tercantum dalam Surat At Taubah ayat 103, yang berbunyi:
ADVERTISEMENT
"Ambillah zakat dari sebagian harta mereka, dengan zakat itu kamu membersihkan dan mensucikan mereka, dan mendoalah untuk mereka. Sesungguhnya doa kamu itu (menjadi) ketenteraman jiwa bagi mereka. Dan Allah Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui." (QS. At-Taubah: 103)
Seorang Muslim yang akan menunaikan zakat mal harus memenuhi syarat wajib zakat mal, yaitu sebagai berikut:
Ilustrasi artikel Hukum Mengeluarkan Zakat Mal dan Syaratnya yang Harus Diketahui Umat Muslim. Sumber: unsplash.com/micheile .com
Itulah penjelasan mengenai pengertian, hukum, dan syarat zakat mal yang harus diketahui umat Muslim. Semoga penjelasan ini dapat menambah wawasan Anda mengenai zakat mal. (IND)
ADVERTISEMENT