Konten dari Pengguna

Hukum Zakat Fitrah dan Keutamaan Ibadahnya

Berita Terkini
Penulis kumparan
19 Maret 2024 18:47 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Zakat Fitrah Termasuk Ibadah yang Hukumnya Wajib, Sumber Unsplash/Christian Dubovan
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Zakat Fitrah Termasuk Ibadah yang Hukumnya Wajib, Sumber Unsplash/Christian Dubovan
ADVERTISEMENT
Zakat fitrah merupakan ibadah yang mengiringi bulan Ramadan. Zakat fitrah termasuk ibadah yang hukumnya ditentukan dengan beberapa persyaratan.
ADVERTISEMENT
Tujuan utama zakat fitrah adalah menyucikan diri dari dosa-dosa. Adapun tujuan lain, yaitu menolong orang miskin untuk mencukupi kebutuhannya di Hari Raya Idul Fitri.

Zakat Fitrah Termasuk Ibadah yang Hukumnya Wajib Bersyarat, Simak Penjelasannya!

Ilustrasi Zakat Fitrah Termasuk Ibadah yang Hukumnya Wajib, Sumber Unsplash/Sangga Rima Roman Selia
Hukum zakat fitrah berbeda dengan zakat harta, karena yang dizakati adalah jiwa. Dikutip dari buku Fikih Madrasah Ibtidaiyah Kelas V, Yusak Burhanudin (2021:10), zakat fitrah termasuk ibadah yang hukumnya adalah wajib bagi setiap orang Islam.
Orang yang mengeluarkan zakat fitrah harus memenuhi syarat wajib dan ketentuannya.
Adapun syarat wajib zakat fitrah, antara lain.
ADVERTISEMENT

Keutamaan Zakat Fitrah

Ilustrasi Zakat Fitrah Termasuk Ibadah yang Hukumnya Wajib, Sumber Unsplash/Micheile Henderson
Terdapat banyak keutamaan bagi umat muslim yang melaksanakan zakat fitrah. Berdasarkan buku Serial Cinta Ramadhan, Edi Purwanto (2023:78), berikut adalah keutamaan zakat fitrah bagi umat muslim.
ADVERTISEMENT
Zakat fitrah termasuk ibadah yang hukumnya wajib jika telah memenuhi syarat. Salah satu syaratnya, yaitu memiliki kelebihan makanan untuk sehari semalam di hari raya.(DK)