Konten dari Pengguna

Jadwal Bioskop Trans TV 27 Januari 2025, 2 Film Favorit untuk Hiburan

Berita Terkini
Penulis kumparan
27 Januari 2025 9:20 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
jadwal bioskop trans tv 27 januari 2025, Photo by GR Stocks on Unsplash
zoom-in-whitePerbesar
jadwal bioskop trans tv 27 januari 2025, Photo by GR Stocks on Unsplash
ADVERTISEMENT
Dua film Hollywood akan menghiasi layar televisi di malam hari sesuai dengan jadwal Bioskop Trans TV 27 Januari 2025. Dua film tersebut dibintangi oleh Jeff Bridges dan Megan Fox.
ADVERTISEMENT
Setiap hari, Bioskop Trans TV menayangkan film-film pilihan berating tinggi pada pukul 21.00 dan 23.000.

Jadwal Bioskop Trans TV 27 Januari 2025

Ilustrasi jadwal bioskop trans tv 27 Januari 2025 Photo by Noom Peerapong on Unsplash
Bioskop Trans TV merupakan program ala layar lebar di Trans TV yang menyajikan film-film pilihan dari dalam dan luar negeri. Di Senin, 27 Januari 2025 ini, akan tayang dua film Hollywood yaitu R.I.P.D, tayang pada pukul 21.00 WIB, dan Rogue tayang ada pukul 23.00 WIB.
Berikut ini sinopsis singkat dua film sesuai jadwal bioskop trans tv 27 Januari 2025.

1. R.I.P.D

Tayang pukul 21.00 WIB.
Dibintangi oleh Jeff Bridges.
Nick Walker, seorang detektif yang tewas saat bertugas, direkrut ke dalam Rest In Peace Department (R.I.P.D). Bersama rekannya, Roy Pulsipher (Jeff Bridges). Mereka bertugas menangkap arwah jahat yang berkeliaran di dunia manusia.
ADVERTISEMENT

2. Rogue tayang pukul 23.00 WIB

Samantha O’Hara (Megan F0x), seorang prajurit tangguh yang memimpin misi berbahaya di pedalaman Afrika. Bersama timnya berupaya menyelamatkan sandera dari kelompok bersenjata. Namun, situasi semakin kacau ketika mereka mendapati diri terjebak di wilayah kekuasaan singa yang lapar. Salah satu sandra merupakan seorang ahli biologi yang memiliki informasi penting tentang senjata biologis sangat mematikan.
Saat misi berjalan, O'Hara terus berjuang dengan masalah pribadinya, termasuk trauma masa lalu yang kadang membuatnya sulit untuk memimpin tim. Dengan kondisi yang seperti itu, apakah O'Hara dan timnya berhasil melaksanakan misi penyelamatannya?
Itulah jadwal tayang bioskop Trans TV 27 Januari 2025 yang akan menayangkan 2 film laga untuk menemani istirahat malam setelah sibuk seharian.(IJS)
ADVERTISEMENT