Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
Jawaban Barakallah Fiik untuk Perempuan beserta Artinya
14 Juli 2024 17:30 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Jawaban barakallah fiik untuk perempuan perlu dikenali oleh seorang umat Islam. Pasalnya, barakallah merupakan doa baik yang diberikan orang lain saat mereka mengucapkannya. Ungkapan ini juga cukup sering digunakan dalam percakapan sehari-hari.
ADVERTISEMENT
Barakallah merupakan ungkapan bahasa Arab yang biasanya digunakan untuk mengucapkan terima kasih. Penggunaan ungkapan barakallah ini perlu dipahami karena dapat digunakan untuk berbagai macam konteks pembicaraan.
Jawaban Barakallah Fiik untuk Perempuan
Agama Islam memiliki beberapa ucapan yang biasa diungkapkan untuk menuangkan ekspresi maupun tanggapan atas suatu hal maupun kejadian. Salah satunya adalah kalimat "barakallahu fiik".
Dikutip dari buku Bijak Zikrullah, Muhammad Nazir dan Mohammed Khalid, (2016:18), "barakallahu fiik" memiliki arti semoga Allah memberikan keberkahan padamu.
Hal ini sesuai dengan hadis Nabi Shalallahu'alahiwassalam, yang berbunyi:
Dari 'Aisyah radhiallahu ‘anha mengisahkan
"Aku memberikan hadiah kepada Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam berupa seekor domba. Lantas Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: "Bagi dualah domba tersebut". Telah menjadi kebiasaan bagi Aisyah radhiallahu ‘anha, bila pelayannya telah pulang, maka ia bertanya: "Apa yang mereka katakan?" Pelayanannya menjawab, mereka mengucapkan: "Barakallahu fiikum (semoga Allah melimpahkan keberkahan pada kamu)". Maka Aisyah radhiallahu ‘anha mengucapkan: "Wa fiihim barakallah“ (dan semoga Allah pun melimpahkan keberkahan kepada mereka).
ADVERTISEMENT
[HR. Nasa’i dalam Amalul Yaum wal lailah no.303. Kata Al Albani rahimahullah dalam Al-Kalim At-Thayyib 239: Jayyid/bagus]
Adapun jawaban yang tepat untuk menjawab ungkapan barakallah adalah wa fiika barakallah yang artinya semoga Allah juga memberikan berkah kepadamu. Jawaban ini bisa disesuaikan dengan orang yang mendoakan.
Umat Islam bisa mengucapkan wa fiika barakallah untuk laki-laki, wa fiiki barakallah jawaban barakallah fiik jawaban untuk banyak orang.
Ada waktu dan kondisi tertentu yang menjadikannya tepat untuk diucapkan. Adapun waktu dan kondisi tersebut adalah sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
Demikianlah ulasan tentang jawaban barakallah fiik untuk perempuan. Semoga bermanfaat.(glg)