Konten dari Pengguna

Jawaban Teka-teki Silang Forum Internet Terpopuler di Indonesia

Berita Terkini
Penulis kumparan
8 Januari 2023 18:15 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Main Teka-teki Silang Forum Internet Terpopuler di Indonesia. Sumber: Unsplash.com/Alexandra Lowenthal
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Main Teka-teki Silang Forum Internet Terpopuler di Indonesia. Sumber: Unsplash.com/Alexandra Lowenthal
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Apa jawaban yang tepat untuk menjawab teka-teki silang (TTS) dengan petunjuk forum internet terpopuler di Indonesia? Wah, pertanyaan seperti itu adalah salah satu pertanyaan yang cukup menyulitkan para pemain TTS.
ADVERTISEMENT
Pasalnya, di Indonesia ada banyak forum internet yang popular. Selain itu, kepopuleran dari forum internet pun cukup fluktuatif.
Fluktuatifnya kepopuleran dari forum internet dapat dipengaruhi oleh beberapa faktor, antara lain:
Jadi, untuk mendapatkan jawaban TTS forum internet terpopuler di Indonesia, kita memerlukan beberapa alternatif. Alternatif jawaban akan membantu kita dalam memilih nama forum internet yang tepat untuk mengisi ruang-ruang kosong yang tersedia di permainan TTS dengan petunjuk tersebut.

4 Nama Forum Internet Terpopuler di Indonesia, Alternatif Jawaban TTS

Ilustrasi Menggunakan Forum Internet Terpopuler di Indonesia. Sumber: Unsplash.com/John Schnobrich
Inilah 4 daftar nama forum internet di Indonesia yang dapat menjadi alternatif jawaban teka-teki silang (TTS).
ADVERTISEMENT
Itulah empat nama forum internet di Indonesia yang dapat menjadi jawaban TTS. Sebenarnya, apa sih yang dimaksud dengan forum internet itu?
Kuinam dan Hye-Young (2019: 591) dalam bukunya yang berjudul Information Science and Applications menjelaskan bahwa,
Berdasarkan penjelasan Kuinam dan Hye-Young dapat dipahami bahwa, forum internet merupakan sebuah situs yang dapat mengumpulkan orang-orang yang memiliki ketertarikan yang sama. Jadi, forum internet dapat membuat orang-orang tersebut (penggunanya) untuk saling melakukan interaksi baik itu untuk membuat diskusi, membuat acara, dan sebagainya.
ADVERTISEMENT
Wah, selain mendapatkan alternatif jawaban TTS, kini kita mendapatkan penjelasan tentang maksud petunjuk TTS juga, ya! Kalau Anda menyukai uraian informasi seperti ini, klik tombol like-nya, ya!
Baca juga beragam informasi menarik lainnya dengan melakukan klik pada judul-judul di bawah ini. Sampai jumpa lagi! (AA)