Konten dari Pengguna

Jumlah Soal PPPK 2024 Lengkap dengan Kisi-kisinya yang Perlu Diketahui Peserta

Berita Terkini
Penulis kumparan
12 Desember 2024 18:25 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi jumlah soal pppk 2024. Sumber: pexels.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi jumlah soal pppk 2024. Sumber: pexels.com
ADVERTISEMENT
Selain CPNS, pada tahun 2024 ini, pemerintah juga membuka seleksi PPPK dengan proses seleksi yang hampir sama. Meski begitu, terdapat sejumlah perbedaan dari segi soal dan materi yang diujikan. Oleh karena itu, peserta wajib mengetahui jumlah soal PPPK 2024.
ADVERTISEMENT
Dengan mengetahui informasi dasar tersebut, maka peserta bisa lebih mempersiapkan diri dengan baik. Apalagi terdapat sejumlah kisi-kisi yang juga bisa dipelajari menjelang ujian.

Jumlah Soal PPPK 2024 dan Kisi-Kisinya

Ilustrasi jumlah soal pppk 2024. Sumber: pexels.com
Mengutip dari buku Hukum Kepegawaian di Indonesia (Edisi Kedua), Sri Hartini dan Tedi Sudrajat (2022:41), PPPK adalah warga negara Indonesia yang memenuhi syarat tertentu, yang diangkat berdasarkan perjanjian kerja untuk jangka waktu tertentu dalam rangka melaksanakan tugas pemerintahan.
Lantas, berapa jumlah soal PPPK 2024? Pada PPPK 2024, jumlah soal pada seleksi kompetensi dan wawancara berjumlah 145 soal. Rincian soal sesuai dengan yang tercantum dalam Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi RI Nomor 346 Tahun 2024 tentang Mekanisme Seleksi PPPK Tahun Anggaran 2024 adalah sebagai berikut.
ADVERTISEMENT
Sementara itu, untuk kisi-kisi materi seleksi kompetensi yang perlu dipelajari adalah sebagai berikut.
ADVERTISEMENT
Demikian informasi mengenai jumlah soal PPPK 2024 lengkap dengan kisi-kisi yang bisa dipelajari oleh peserta sebagai langkah persiapan sebelum pelaksanaan ujian. (Anne)