Konten dari Pengguna

Kalender Tahun 2022 Lengkap dengan Jadwal Hari Besar Keagamaan

Berita Terkini
Penulis kumparan
23 Desember 2021 17:39 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi kalender 2022. Foto. dok. Gam1983 di Unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi kalender 2022. Foto. dok. Gam1983 di Unsplash
ADVERTISEMENT
Kalender tahun 2022 merupakan penanggalan yang perlu diketahui masyarakat untuk keperluan banyak hal, salah satunya mengatur jadwal keseharian. Berikut ini, kalender tahun 2022 lengkap dengan jadwal hari besar keagamaan dan libur nasional untuk panduan dalam mengatur jadwal kegiatan sehari-hari.
ADVERTISEMENT

Kalender Tahun 2022 Lengkap dengan Jadwal Libur Nasional

Kebutuhan informasi waktu menjadi salah satu hal yang perlu diketahui tiap masyarakat. Sebab informasi waktu sangat berpengaruh besar terhadap kelancaran jalannya kegiatan sehari-hari. Informasi waktu atau periode waktu ini dapat kita ketahui dari deretan tanggal di kalender.
Kalender adalah sistem untuk memberi nama pada sebuah periode waktu. Tanggal yang terdapat dalam kalender ini ditentukan berdasarkan perhitungan gerakan-gerakan benda angkasa seperti matahari dan bulan.
Ilustrasi kalender 2022 untuk mengatur jadwal kegiatan. Foto. dok. Jinli Guo di Unsplash
Pengertian kalender dijelaskan dalam buku berjudul Pengantar Sistem Informasi Geografis: Sejarah, Definisi dan Konsep Dasar yang disusun oleh Rolly Maulana Awangga, ‎Yusril Helmi Setyawan (2019: 48), bahwa kalender merupakan sistem pengorganisasian waktu yang berfungsi sebagai penanda perhitungan dalam jangka panjang.
ADVERTISEMENT
Kalender memiliki fungsi lainnya yaitu untuk mengorganisasikan jadwal kegiatan.
Dalam buku berjudul Astronomi Islam: Book Chapter Astronomi Islam yang ditulis oleh Arwin Juli Rakhmadi Butar-Butar, ‎Hariyadi Putraga, ‎Abu Yazid Raisal (2021), fungsi kalender tidak hanya untuk kepentingan ibadah atau keagamaan akan tetapi berfungsi juga untuk kepentingan sosial atau muamalah dan kepentingan lainnya.
Ilustrasi kalender 2022 untuk mempersiapkan jadwal kegiatan. Foto dok. new look casting di Unsplash
Berikut ini adalah kalender tahun 2022 yang disajikan lengkap dengan jadwal libur nasional dan hari besar keagamaan di Indonesia:
ADVERTISEMENT
Itulah informasi kalender tahun 2022 yang dapat Anda jadikan panduan untuk mengatur jadwal kegiatan dalam keseharian. Semoga bermanfaat! (DAP)