Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.88.1
Konten dari Pengguna
Kalori 1 Buah Pir dan Kandungan Gizinya
19 April 2024 21:10 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Pir adalah buah yang berasal dari pohon pir (Pyrus) dan termasuk dalam keluarga Rosaceae. Buah pir dikenal bagus untuk orang yang ingin menurunkan berat badan. Hal ini dikarenakan kandungan kalori 1 buah pir yang tidak banyak.
ADVERTISEMENT
Selain itu, kandungan gizinya juga bisa membantu seseorang untuk memperoleh berat badan ideal. Hal ini disebabkan setelah megonsumsi buah pir, seseorang akan kenyang lebih lama sehingga bisa mengurangi keinginan untuk ngemil.
Kalori 1 Buah Pir serta Gizinya
Dikutip dari buku Terapi Hipertensi karya Robert E. Kowalski (2010: 331), buah pir memiliki manfaat yang bagus bagi yang sedang program diet. Hal ini dikarenakan buah pir mengandung kalori yang rendah.
Sengan berat 100 gram, kalori 1 buah pir mencapai 58 kalori. Selain itu, buah pir dengan berat tersebut mempunyai kandungan gizi lemak 0,12 gram. karbohidrat 15,46 gram, dan protein 0,38 gram. Jadi rincian kalori buah pir adalah 2% lemak, 96% karbohidrat, 2% protein.
ADVERTISEMENT
Sedangkan 1 buah pir berukuran sedang (178 gram) memiliki beberapa kandungan nutrisi, antara lain:
Vitamin dan mineral yang terdapat di dalam pir, antara lain:
Manfaat Buah Pir untuk Kesehatan
Buah pir memiliki sejumlah manfaat kesehatan yang baik bagi tubuh manusia. Beberapa manfaat utamanya termasuk sebagaimana berikut ini.
1. Kaya akan Serat
Buah pir mengandung serat diet yang tinggi, baik serat larut maupun tidak larut. Serat membantu menjaga kesehatan pencernaan, mencegah sembelit, dan menjaga kesehatan usus.
2. Menyediakan Vitamin dan Mineral
Pir mengandung berbagai vitamin dan mineral penting, termasuk vitamin C, K, dan B-complex, serta potassium, magnesium, dan tembaga. Vitamin dan mineral ini mendukung kesehatan tulang, sistem kekebalan tubuh, serta fungsi otot dan saraf.
ADVERTISEMENT
3. Sumber Antioksidan
Buah pir mengandung antioksidan seperti flavonoid dan polifenol, yang membantu melawan kerusakan oksidatif dalam tubuh dan mengurangi risiko penyakit kronis seperti penyakit jantung, kanker, dan diabetes.
Demikian informasi mengenai kalori 1 buah pir dilengkapi dengan kandungan gizi . Jadi, buah pir dikenal bagus untuk orang yang sedang melakukan diet. (Umi)