Konten dari Pengguna

Kode Cheat Downhill Membuka Semua Sepeda agar Menang lebih Mudah

Berita Terkini
Penulis kumparan
26 Juni 2022 17:22 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Kode Downhill. Sumber: Pexels.com/Pixabay
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Kode Downhill. Sumber: Pexels.com/Pixabay
ADVERTISEMENT
Downhill merupakan permainan balap sepeda yang cukup populer di kalangan pemain PS (PlayStation) terutama mereka yang memainkan PS2. Salah satu sisi menarik dari main PS adalah ketika memahami kode-kode tertentu yang membuat permainan menjadi makin seru. Untuk kamu yang sedang cari kode cheat downhill membuka semua sepeda, berikut penjelasan selengkapnya yang dapat dipahami.
ADVERTISEMENT

Kode Cheat Downhill Membuka Semua Sepeda

Sebelum membuka semua sepeda, hal yang pertama perlu dilakukan adalah membuka cheat. Caranya adalah dengan menekan atas, segitiga, bawah, X, kiri, O, kanan, dan kotak.
Sebenarnya, kamu tidak bisa membuka semua sepeda hanya dengan kode tertentu. Untuk membuka semua sepeda hingga Protobike (Prototype Bike) kamu perlu menyelesaikan seluruh level dalam Super Career serta menjadi Specialized Career di setiap level dengan menggunakan seluruh karakter pembalap.
Ilustrasi Downhill. Sumber: Pexels.com/Javier Piva Flos
Nah, kode untuk membuka seluruh karakter pembalap itu yang kamu butuhkan! Kode untuk membuka semua karakter di Downhill adalah bawah, atas, atas, bawah, bawah, atas, dan atas. Mudah bukan?
Supaya bisa menang, ada beberapa kode cheat Downhill lain yang bisa dicoba. Berikut adalah lima kode unggulan yang bisa kamu gunakan.
ADVERTISEMENT
Supaya main PS makin seru, sebaiknya kamu mengajak teman untuk bermain bersama. Tentu lebih beruntung lagi bila bisa bernostalgia bermain PS dengan teman masa kecil.
Bernostalgia main PS, dapat membantu untuk menghibur diri dan melepas kerinduan masa kecil. Silvia (2013: 647) dalam buku How Do You Say It in English menjelaskan bahwa nostalgia adalah bentuk kerinduan pada sesuatu yang dicintai, sehingga mendorong seseorang untuk terus mengingat dan memperbincangkannya.
ADVERTISEMENT
Bermainlah sesuai waktunya dan ingat kalau besok (27/06) adalah hari Senin, hihihi. Selamat menikmati sisa akhir pekan! (AA)