Konversi Ukuran Sepatu EU ke Indonesia untuk Belanja dari Luar Negeri

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
6 Maret 2022 17:10 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Illustrasi konversi ukuran sepatu EU ke Indonesia. sumber: www.unsplash.com
zoom-in-whitePerbesar
Illustrasi konversi ukuran sepatu EU ke Indonesia. sumber: www.unsplash.com
ADVERTISEMENT
Sepatu salah satu fashion yang mendukung penampilan kita menjadi lebih keren. Sebelum membeli sepatu lebih baik mengetahui terlebih dahulu ukuran sepatu yang akan kita pakai. Begitu pun jika membeli sepatu dari luar negeri, dengan begitu banyak pilihan perlu mengetahui ukuran sepatu yang akan dibeli. Ada beberapa standar ukuran yang digunakan, salah satunya ukuran sepatu EU ke Indonesia.
ADVERTISEMENT
Melansir dari laman resmi Preventive Foot Health (IPFH), ada 3 jenis standar ukuran sepatu yang dijual di pasaran, yaitu standar ukuran sepatu EU (Eropa), US (Amerika Serikat), dan UK (Inggris). Hal itu disebabkan adanya perbedaan satuan ukuran yang digunakan antara Amerika Serikat dan Inggris dengan negara-negara lainnya.

Konversi Ukuran Sepatu EU ke Indonesia untuk Belanja dari Luar Negeri

Mengutip Buku Proses Produksi Kerajinan Tarompa Datuk, Amrizal, S.Pd., M.A. & Yuliarni, S.Sn., M.Sn., (2016:37), menentukan ukuran insole sepatu dapat dilakukan dengan mengukur panjang kakimu sendiri.
Agar nantinya sepatu yang kamu pilih tidak salah, penting mengetahui standar ukuran sepatu EU. Ukuran tersebut akan dinyatakan menjadi bentuk lainnya. Untuk itu perlunya melakukan konversi ukuran sepatu EU ke ukuran Indonesia. Sebelum kamu melakukan konversi ukuran tersebut, kamu juga perlu mengetahui ukuran sepatu Indonesia.
Illustrasi konversi ukuran sepatu EU ke Indonesia. sumber: www.unsplash.com
Kamu ingin belanja sepatu dari Eropa? Simak konversi ukuran sepatu EU ke Indonesia berikut ini untuk belanja online dari luar negeri.
ADVERTISEMENT
US EU UK PANJANG KAKI (estimasi)
6 36-37 4 22.5 cm
6.5 37 4.5 23 cm
7 37-38 5 23.5 cm
7.5 38 5.5 23.8 cm
8 38-39 6 24 cm
8.5 39 6.5 24.6 cm
9 39-40 7 25 cm
9.5 40 7.5 25.4 cm
10 40-41 8 25.9 cm
10.5 41 8.5 26.2 cm
11 41-42 9 26.7 cm
Berikut standar panjang ukuran sepatu orang Indonesia.
Size 35 = 22cm – 22,5cm
Size 36 = 22,5cm – 23cm
Size 37 = 23cm – 23,5cm
Size 38 = 23,5cm – 24cm
Size 39 = 24cm – 24,5cm
Size 40 = 24,5cm – 25cm
Size 41 = 25,5cm – 26cm
ADVERTISEMENT
Size 42 = 26cm – 26,5cm
Size 43 = 26,5cm – 27cm
Sangat mudah kan mengukur ukuran sepatu sesuai dengan kaki kita? Jadi, tidak ragu lagi untuk membeli sepatu dari Eropa yang sedang kekinian.(U-IJ)