Kumpulan Contoh Soal Ujian Sekolah Penjaskes Kelas 12

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
29 Maret 2023 19:13 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Contoh soal ujian sekolah penjaskes kelas 12. Sumber: unsplash.com
zoom-in-whitePerbesar
Contoh soal ujian sekolah penjaskes kelas 12. Sumber: unsplash.com
ADVERTISEMENT
Pada pelaksanaan ujian sekolah jenjang sekolah menengah atas, penjaskes menjadi salah satu mata pelajaran yang akan diujikan. Oleh karena itu, setiap siswa diharapkan mempersiapkan diri dalam memahami materi yang ada pada pelajaran tersebut. Untuk Anda yang mencari contoh soal ujian sekolah penjaskes kelas 12 sebagai pedoman belajar, simak artikel di bawah ini.
ADVERTISEMENT

Kumpulan Contoh Soal Ujian Sekolah Penjaskes Kelas 12

Contoh soal ujian sekolah penjaskes kelas 12. Sumber: unsplash.com
Mengutip dari buku Pembentukan Karakter Siswa karya Bafirman (2016:157), penjaskes adalah bagian integral dari pendidikan melalui aktivitas jasmani yang bertujuan untuk meningkatkan individu secara organik, neuromuskuler, intelektual, dan emosional.
Berikut adalah kumpulan berbagai contoh soal ujian sekolah Penjaskes kelas 12 yang bisa Anda pelajari untuk menghadapi ujian.
1. Asal mula permainan bola basket adalah dari ....
a. Kananda
b. Cina
c. Inggris
d. Amerika Serikat
e. Jepang
Jawaban: a
2. Dalam permainan bola basket penyerang yang dilakukan tanpa menggunakan pola tertentu, tergantung pada penguasaan teknik, kemampuan individu, dan kesempurnaan fisik setiap anggota regu disebut pola penyerangan ....
ADVERTISEMENT
a. Berpola
b. Cepat
c. Bebas
d. Bervariasi
e. Terprogram
Jawaban: c
3. Induk organisasi bola basket Indonesia adalah ....
a. PBSI
b. Perbasasi
c. IBSI
d. Percasi
e. Perbasi
Jawaban: e
4. Negara yang pertama kali memperkenalkan permainan sepak bola adalah ....
a. Jerman
b. Prancis
c. Amerika
d. Inggris
e. Italia
Jawaban: d
5. Dalam permainan sepak bola pola pertahanan susunan pemain 5-3-2, berarti lima adalah ....
a. Pemain depan
b. Pemain tengah
c. Pemain gelandang
d. Pemain sayap
e. Pemain belakang
Jawaban: e
6. Pola penyerangan dalam permainan sepak bola ini dilakukan dengan susunan pemain 2-4-4, berarti dua pemain sebagai pemain ....
a. Penyerang
b. Belakang
c. Sayap
ADVERTISEMENT
d. Tengah
e. Gelandang
Jawaban: b
7. Pada lari sambung atau estafet, start yang digunakan untuk pelari pertama adalah start ....
a. Jongkok
b. Melayang
c. Berdiri
d. Jongkok pendek
e. Jongkok panjang
Jawaban: a
Itu dia kumpulan contoh soal ujian sekolah penjaskes kelas 12 yang bisa membantu Anda dalam mempersiapkan ujian mendatang. (Anne)