Konten dari Pengguna

Kumpulan Nama Filter Instagram yang Sering Dipakai Selebgram

Berita Terkini
Penulis kumparan
27 Januari 2022 18:16 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Kumpulan Nama Filter Instagram yang Sering Dipakai Selebgram. Sumber: freepik.com/Freepik
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Kumpulan Nama Filter Instagram yang Sering Dipakai Selebgram. Sumber: freepik.com/Freepik
ADVERTISEMENT
Instagram pada awalnya adalah aplikasi yang digunakan untuk mengunggah dan mengedit foto menjadi lebih bernilai estetika. Seiring dengan perkembangannya, Instagram menyediakan berbagai kumpulan nama filter Instagram. Fitur-fitur tersebut antara lain Video Reels, Instagram Story, dan Instagram Live.
ADVERTISEMENT
Untuk membuat postingan menjadi lebih menarik, pengguna dapat menggunakan fitur filter. Filter Instagram adalah fitur dengan teknologi Augmented Reality (AR). Efek filter banyak digunakan untuk foto atau postingan story yang sering diunggah selebgram. Kini anda bisa menggunakan filter Instagram seperti selebgram dengan kumpulan nama filter Instagram yang direkomendasikan dalam artikel berikut ini.
Ilustrasi Kumpulan Nama Filter Instagram yang Sering Dipakai Selebgram. Sumber: freepik.com/Yanalya

Kumpulan Nama Filter Instagram

Berikut ini adalah kumpulan nama filter Instagram yang sering dipakai selebgram. Anda bisa menggunakan filter ini untuk membuat tampilan postingan anda di Instagram menjadi lebih unik dan menarik:
Filter ini cocok untuk anda yang menyukai foto dengan efek polaroid. Filter ini juga dapat membuat Instastory anda menjadi lebih hidup dan meriah dengan tambahan musik.
ADVERTISEMENT
Filter ini dapat memberi efek pencerahan pada hasil foto anda. Filter ini memiliki efek Zoom In dan Zoom Out dengan iringan musik Kpop yang cocok untuk anda penggemar Kpop.
Filter Colored Hair akan membuat rambut anda terlihat warna-wani. Anda bisa mengubah warna rambut anda sesuai keinginan dan menambah saturasi agar terlihat semakin menarik.
Filter Glow Up bisa membuat sisi wajah anda terlihat glowing dan lebih cerah. Cocok untuk anda yang mencari efek cerah untuk selfie.
Efek filter Jet Lag membuat kamera lebih fokus pada satu objek saja sheingga bagian belakang akan terlihat blur. Cocok untuk anda yang menyukai filter aesthetic.
Ilustrasi Kumpulan Nama Filter Instagram yang Sering Dipakai Selebgram. Sumber: freepik.com/Ijeab
Itulah kumpulan rekomendasi nama filter Instagram yang sering dipakai selebgram. Anda bisa memakai filter-filter tersbut untuk berkreasi dan mempercantik tampilan postingan Instagram anda sehingga menjadi lebih menarik. Semoga bermanfaat, selamat mencoba! (IND)
ADVERTISEMENT