Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
Lawan Kata Longgar dan Contoh Kalimatnya Dalam Bahasa Indonesia
17 April 2023 19:31 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Apa istilah yang tepat dalam Bahasa Indonesia untuk lawan kata longgar? Bahasa Indonesia merupakan salah satu bahasa yang cukup sulit untuk dipelajari. Hal ini karena dalam Bahasa Indonesia terdapat banyak kata yang harus dihafal.
ADVERTISEMENT
Selain itu, pada satu kata dalam Bahasa Indonesia akan terdiri dari beberapa lawan kata dan persamaan. Jika kamu ingin tahu mengenai lawan kata dalam Bahasa Indonesia, yuk langsung baca ulasan di bawah ini!
Mengenal Lawan Kata dalam Bahasa Indonesia
Apakah kamu tahu apa itu lawan kata? Lawan kata disebut juga sebagai antonim, mengutip buku dengan judul Panduan Resmi Tes BUMN CAT/PBT karya Umbara (2018), kata antonim pada awalnya berasal dari bahasa Yunani kuno, yaitu “onoma” yang berarti nama dan kata “anti” yang berarti melawan, dan secara harfiah dijabarkan sebagai lawan nama/lawan lain.
Sementara itu dalam KBBI istilah antonim dapat diartikan sebagai kata yang maknanya berlawanan dari kata lain. Terdapat banyak jenis atau macam-macam antonim dalam Bahasa Indonesia? Apa saja macamnya?
ADVERTISEMENT
Baca juga: 3 Kata yang Menjadi Sinonim Disusun
1. Oposisi Majemuk
Antonim dengan jenis atau macam oposisi majemuk artinya adalah mencakup perangkat yang terdiri atas dua kata. Oposisi majemuk bertalian dengan hiponim dalam suatu kelas, sebagai contoh logam, nama tumbuhan, buah atau warna.
Contoh oposisi majemuk adalah cangkir itu merah. Pada kalimat tersebut tercakup pengertian bahwa cangkir tersebut itu tidak hijau, cangkir itu tidak hitam, dan sebagainya.
2. Oposisi Kembar
Oposisi kembar adalah kelas antonim yang mencakup dua anggota. Ciri utamanya adalah penyangkalan terhadap sesuatu yang berarti adalah penegasan terhadap anggota lainnya. Contohnya adalah jantan - betina, sehat- sakit, hidup - mati.
3. Oposisi Relasional
Oposisi relasional adalah oposisi antara da buah kata yang mengandung relasi kebalikan. Sebagai contohnya adalah penjual -pembeli, guru- murid, dan anak - orang tua.
ADVERTISEMENT
Lawan Kata Longgar dan Contohnya
Lantas apa lawan kata longgar? Dalam Bahasa Indonesia, lawan kata atau antonim longgar adalah terik, amat, sangat, sekali, erat, kencang, ketat, kuat. kukuh, ataupun rapat. Berikut contoh kalimat dengan kata “longgar”.
Itu tadi adalah lawan kata longgar dalam Bahasa Indonesia dan contoh kalimatnya. Sekarang sudah tahukan apa antonim kata di atas? Agar dapat mengetahui antonim kata lainnya, jangan lupa untuk banyak membaca dan belajar ya! (FAR)