Konten dari Pengguna

Link Live Streaming Indonesian Idol Season 13 dan Cara Nontonnya

Berita Terkini
Penulis kumparan
16 Januari 2025 17:35 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi untuk Link Live Streaming Indonesian Idol. Sumber: Unsplash/Elizeu Dias
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi untuk Link Live Streaming Indonesian Idol. Sumber: Unsplash/Elizeu Dias
ADVERTISEMENT
Link live streaming Indonesian Idol Season 13 banyak dicari oleh penggemar ajang pencarian bakat ini. Untuk musim ketigabelas, acara ini disebut sebagai Indonesian Idol XIII: Home of the Idols.
ADVERTISEMENT
Acara ini merupakan ajang pencarian bakat yang diadopsi dari Pop Idol asal Inggris. Acara ini mencari peserta dengan suara terbaik.
Ilustrasi untuk Link Live Streaming Indonesian Idol. Sumber: Unsplash/Steinar Engeland
Mengutip dari Hakikat, Etika, dan Filsafat Komunikasi dalam Dinamika Sosial, Kurniawan, dkk (2023:122), RCTI atau Rajawali Citra Televisi adalah salah satu stasiun televisi swasta di Indonesia. RCTI mengudara untuk pertama kali pada 13 November 1989.
Jaringan televisi ini menyiarkan banyak acara hiburan, salah satunya Indonesian Idol. Ajang pencarian idola di bidang tarik suara ini sangat populer. Setiap musimnya, ada banyak peserta dengan suara emas yang memberikan penampilan memukau.
Selain disaksikan di televisi, Indonesian Idol juga bisa dinikmati melalui siaran live streaming di RCTI+. Berikut adalah link live streaming Indonesian Idol Season 13 di RCTI+:
ADVERTISEMENT

Cara Nonton di RCTI+

Ilustrasi untuk Link Live Streaming Indonesian Idol. Sumber: Unsplash/Mimi Thian
RCTI+ merupakan aplikasi mobile yang menyediakan layanan AVOD dan streaming. RCTI+ dikembangkan oleh PT MNC Digital Indonesia. Dari aplikasi ini, penonton bisa menikmati berbagai acara televisi menarik, termasuk Indonesian Idol.
Pastikan laptop atau smartphone terhubung ke internet agar bisa menikmati tayangan di aplikasi ini. Berikut adalah cara nonton di RCTI+.

1. Melalui Laptop

2. Melalui Smartphone

ADVERTISEMENT
Link live streaming Indonesian Idol Season 13 dan cara nonton tersebut dapat digunakan sebagai panduan. Selamat menikmati acaranya. (KRIS)