Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.96.0
Konten dari Pengguna
Macam Latihan Kebugaran Jasmani yang Berkaitan dengan Kesehatan dan Keterampilan
16 Mei 2024 17:00 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Dalam mata pelajaran PJOK, terdapat sejumlah latihan kebugaran jasmani yang dapat dilakukan. Biasanya, siswa akan diminta untuk tuliskan macam-macam latihan kebugaran jasmani yang berkaitan dengan kesehatan dan keterampilan sertakan pula bentuk-bentuk latihannya.
ADVERTISEMENT
Pada dasarnya, ada banyak sekali latihan kebugaran jasmani yang akan diajarkan dalam mata pelajaran PJOK. Oleh karena itu, seharusnya siswa bisa menjawab pertanyaan itu tersebut dengan baik dan benar.
Tulisan Macam-Macam Latihan Kebugaran Jasmani yang Berkaitan dengan Kesehatan dan Keterampilan serta Pula Bentuk-Bentuk Latihannya!
Mengutip dari buku Model Permainan bagi Kebugaran Jasmani Siswa Sekolah Dasar, Sepriadi (2023), berikut ini adalah macam-macam latihan kebugaran jasmani yang berkaitan dengan kesehatan dan keterampilan serta pula bentuk-bentuk latihannya yang bisa disimak.
1. Sit Up
Sit up adalah salah satu latihan kebugaran jasmani yang berkaitan erat dengan kesehatan dan keterampilan. Latihan kebugaran jasmani ini dapat membantu memperkuat dan mengencangkan otot perut yang membantu menstabilkan otot inti. Bukan hanya itu, sit up juga bermanfaat untuk membantu meningkatkan massa otot.
ADVERTISEMENT
2. Push Up
Push up adalah salah satu latihan kebugaran jasmani yang mempunyai manfaat untuk menguatkan otot lengan secara efektif. Menariknya lagi, push up juga dapat bermanfaat untuk melatih kekuatan otot bagian tangan dan dada.
3. Back Up
Back up merupakan jenis latihan kebugaran jasmani sederhana yang sangat mudah dilakukan. Adapun manfaat back up adalah untuk mengencangkan otot lengan, melatih dan mengembangkan otot perut dan dada, hingga meningkatkan kesehatan jantung.
4. Squat Jump
Squat jump adalah latihan fisik yang mempunyai banyak manfaat untuk kesehatan dan kebugaran tubuh. Beberapa manfaat yang bisa diperoleh jika melakukan squat jump secara rutin adalah melatih kelincahan, membantu membakar kalori dan lemak dalam tubuh, serta menguatkan otot kaki.
ADVERTISEMENT
Jadi, itu dia macam-macam latihan kebugaran jasmani yang berkaitan dengan kesehatan dan keterampilan serta pula bentuk-bentuk latihannya. Semua latihan kebugaran jasmani tersebut juga diajarkan dalam mata pelajaran PJOK di sekolah.
Semoga informasi di atas dapat membantu siswa dalam menjawab pertanyaan seputar latihan kebugaran jasmani. (Anne)