Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.88.1
Konten dari Pengguna
Mengenal Aplikasi Scratch dan Fitur-fiturnya
2 Agustus 2024 0:00 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Scratch merupakan salah satu bahasa pemrograman visual yang dinilai mudah dioperasikan dan memiliki berbagai fungsi. Pada Scratch ada banyak elemen. Bagian jendela pada aplikasi Scratch untuk mengatur warna backdrop adalah color pane.
ADVERTISEMENT
Selain color pane, di aplikasi Scratch masih banyak elemen dengan fungsi tersendiri. Dengan mengetahui fungsi-fungsinya, seseorang akan mahir menggunakan Scratch.
Jawaban Pertanyaan Bagian Jendela pada Aplikasi Scratch untuk Mengatur Warna Backdrop
Berdasarkan laman scratch.mit.edu, program aplikasi Scratch adalah komunitas pengodean terbesar di dunia untuk anak-anak. Scratch digunakan untuk membuat presentasi, cerita, kuis, gim, hingga video animasi.
Scratch bisa digunakan tanpa perlu menguasai bahasa pemrograman. Hal ini karena pengguna hanya perlu melakukan drag atau memindahkan beberapa blok kode yang tersedia dalam aplikasi.
Saat belajar Scratch di sekolah, biasanya akan ada tes untuk menguji sejauh mana pengetahuannya. Salah satu soal yang muncul adalah sebagai berikut:
Bagian jendela pada aplikasi Scratch untuk mengatur warna backdrop adalah...
ADVERTISEMENT
a. color pane
b. change color
c. costumes
d. paint editor
Jawaban yang benar dari pertanyaan tersebut adalah color pane. Hal ini karena pada jendela tersebut terdapat sebuah panel yang disebut color pane yang digunakan untuk mengatur warna backdrop pada aplikasi.
Menu-Menu pada Scratch
Apabila ingin belajar Scratch, langkah awal adalah mengetahui menu-menunya lebih dulu. Berikut ini menu-menu pada Scratch.
ADVERTISEMENT
Dari penjelasan ini dapat diketahui bahwa jawaban dari pertanyaan bagian jendela pada aplikasi Scratch untuk mengatur warna backdrop adalah color pane. Semoga informasi ini berguna. (SASH)