Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.103.0
Konten dari Pengguna
Mengenal Cara Kerja dan Fungsi Elektroskop
11 Oktober 2022 19:53 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Mata pelajaran yang dipelajari di sekolah sangat beragam. Dari bidang Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) dibagi lagi menjadi Biologi, Fisika, dan Kimia. Nah, dalam pelajaran Fisika ada materi mengenai listrik dan siswa akan dikenalkan dengan sebuah alat bernama elektroskop. Apa fungsi elektroskop? Fungsi elektroskop untuk mendeteksi jenis muatan listrik pada benda. Elektroskop juga bisa digunakan untuk menentukan jenis muatan pada suatu benda.
ADVERTISEMENT
Bagaimana cara kerja elektroskop? Simak artikel ini untuk bisa lebih memahami elektroskop.
Fungsi Elektroskop
Selain mendeteksi ada tidaknya jenis muatan listrik pada benda, elektroskop juga bisa digunakan untuk menentukan jenis muatan pada suatu benda. Dikutip dari Teori dan Aplikasi Fisika SMP Kelas IX oleh Prasodjo (2006), secara umum elektroskop terdiri dari kepala elektroskop yang berupa tutup logam dan daun elektroskop yang berupa kertas aluminium yang sangat tipis atau bisa juga kertas emas.
Jika benda yang memiliki muatan didekatkan pada elektroskop, maka daun elektroskop akan mengembang atau mekar. Sebaliknya, jika benda tidak memiliki muatan atau netral didekatkan pada elektroskop, maka daun elektroskop tidak mengembang.
Cara Kerja Elektroskop
Cara kerja elektroskop dibagi menjadi dua yaitu:
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Jadi, fungsi elektroskop untuk mendeteksi jenis muatan listrik pada benda. Sekian penjelasan mengenai fungsi dan cara kerja elektroskop. (KRIS)