news-card-video
12 Ramadhan 1446 HRabu, 12 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna

Mengenal Kegunaan Tanda Koma dalam Teks Bacaan Dongeng

Berita Terkini
Penulis kumparan
31 Agustus 2022 20:13 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Belajar Penggunaan Tanda Baca. Sumber: Pexels.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Belajar Penggunaan Tanda Baca. Sumber: Pexels.com
ADVERTISEMENT
Apa kegunaan tanda koma dalam teks bacaan dongeng? Simak jawabannya melalui ulasan berikut ini!
ADVERTISEMENT

Kegunaan Tanda Koma dalam Teks Bacaan Dongeng

Jawaban atas pertanyaan apa kegunaan tanda koma dalam teks bacaan dongeng adalah untuk menjadi tanda (penanda) berhenti saat membaca. Jadi, tanda koma ini akan membantu pembaca dongeng dalam melafalkan serta mengatur intonasi saat membaca.
Secara umum, kegunaan tanda koma (,) adalah untuk memisahkan beberapa bagian dari sebuah kalimat. Selain itu, tanda koma juga memiliki fungsi untuk memisahkan anak kalimat dari induknya.
Mengutip dari ejaan.kemdikbud.go.id, tanda koma sebagai tanda baca memiliki beberapa cara penggunaan. Jika kamu ingin tahu fungsi-fungsi tanda baca koma, mari simak uraian selengkapnya di bawah ini!

Mengenal Fungsi Tanda Baca Koma

Nuraeni, dkk. (2010: 17) dalam bukunya yang berjudul Buku Pintar Bahasa Indonesia untuk Kelas 4, 5, & 6 SD menjelaskan bahwa tanda baca adalah tanda-tanda yang dipakai dalam bahasa tulis. Tanda baca dapat membantu pembaca dalam memahami makna kalimat dengan lebih baik.
Ilustrasi Belajar EYD. Sumber: Pexels.com/Tirachard Kumtanom
Pembahasan kali ini, sesuai dengan judul artikel. Jadi, kita akan membahas secara spesifik mengenai cara penggunaan tanda baca koma. Berikut adalah dua belas cara penggunaan tanda baca koma menurut Ejaan Yang Disempurnakan (EYD) V yang mengutip dari ejaan.kemdikbud.go.id.
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Itulah kegunaan tanda baca koma dalam teks bacaan dongeng serta cara penggunaannya dalam penulisan bahasa Indonesia. Semoga informasi di atas dapat menambah wawasan kamu tentang tanda baca dalam penulisan bahasa Indonesia, ya! (AA)