Mengenal Lambang yang Digunakan dalam Pancasila secara Runtut Sesuai Urutan

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
22 Mei 2024 17:56 WIB
ยท
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Lambang yang Digunakan dalam Pancasila secara Runtut. Foto; dok. Unsplash/Mufid Majnun
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Lambang yang Digunakan dalam Pancasila secara Runtut. Foto; dok. Unsplash/Mufid Majnun
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Tuliskan lambang yang digunakan dalam Pancasila secara runtut sesuai dengan urutan silanya! Soal ini dibahas dalam mata pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan atau yang biasa dikenal dengan singkatan PKn.
ADVERTISEMENT
Pancasila yang berfungsi sebagai pedoman hidup bagi warga negara Indonesia terdiri dari lima sila. Masing-masing sila memiliki lambang yang berbeda. Setiap lambang tersebut mewakili isi dari tiap sila dalam Pancasila.

Lambang yang Digunakan dalam Pancasila secara Runtut

Ilustrasi Lambang yang Digunakan dalam Pancasila secara Runtut. Foto; dok. Unsplash/Lighten Up
Mengutip dari dalam buku berjudul Pendidikan Kewarganegaraan: Kecakapan Berbangsa dan Bernegara, Aa Nurdiaman (2007:15), Pancasila merupakan sumber nilai yang menuntun sikap, perilaku atau perbuatan warga negara Indonesia. Hal ini berlaku dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa maupun bernegara.
Pancasila memiliki fungsi dasar pancasila sebagai dasar negara. Selain itu, pancasila perlu dijadikan landasan dalam kehidupan masyarakat sehingga setiap tindak tanduk atau perbuatan semua warga negara harus mencerminkan nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila.
Dikutip dari dalam buku berjudul Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, Aktualisasi Nilai-nilai Pancasila dan Kewarganegaraan dalam Perspektif Santri, Edi Rohani (2019: 128), Pancasila merupajan seperangkat nilai yang digunakan bangsa Indonesia untuk menata dan mengatur setiap warga negara Indonesia.
ADVERTISEMENT
Pancasila terdiri dari lima sila dengan lambang yang berbeda-beda. Tuliskan lambang yang digunakan dalam Pancasila secara runtut sesuai dengan urutan silanya!
Berikut ini adalah lambang dari masing-masing sila yang ditulis sesuai dengan urutannya dalam Pancasila yang disajikan beserta bunyi silanya:
Kelima sila pada Pancasila ini tentunya perlu diamalkan dan diterapkan oleh setiap warga negara Indonesia, baik dalam kehidupan bermasyarakat maupun bernegara. Dengan menerapkan nilai-nilai Pancasila, kehidupan bermasyarakat dan bernegara yang dijalani bersama dapat berlangsung secara harmonis.
ADVERTISEMENT
Pembahasan ringkas mengenai tuliskan lambang yang digunakan dalam Pancasila secara runtut sesuai dengan urutan silanya yang disajikan lengkap dengan bunyi tiap sila dalam Pancasila dapat dipelajari untuk memperluas wawasan kenegaraan yang bermanfaat secara umum bagi warga negara Indonesia. (DAP)