Konten dari Pengguna

Negara di Asia Tenggara yang Tidak Ikut dalam ASEAN dan Sejarah ASEAN

Berita Terkini
Penulis kumparan
8 Juni 2023 19:49 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Sebutkan Negara di Asia Tenggara yang Tidak Ikut dalam ASEAN | Sumber: Unsplash/Giammarco Boscaro
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Sebutkan Negara di Asia Tenggara yang Tidak Ikut dalam ASEAN | Sumber: Unsplash/Giammarco Boscaro
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
ASEAN merupakan organisasi kerja sama regional negara-negara di Asia Tenggara. Meskipun begitu, ternyata tidak semua negara di Asia Tenggara sudah bergabung dalam ASEAN. Sebutkan negara di Asia Tenggara yang tidak ikut dalam ASEAN!
ADVERTISEMENT
Terdapat 11 negara di wilayah Asia Tenggara. Sedangkan, yang menjadi anggota ASEAN adalah 10 negara. Artinya ada satu negara yang belum bergabung dalam ASEAN.

Negara di Asia Tenggara yang Tidak Ikut dalam ASEAN

Ilustrasi Sebutkan Negara di Asia Tenggara yang Tidak Ikut dalam ASEAN | Sumber: Unsplash/Trnava University
Sebutkan negara di Asia Tenggara yang tidak ikut dalam ASEAN! Jawabannya adalah Timor Leste. Timor Leste merupakan negara yang sudah menyatakan kemerdekaannya dari Indonesia sejak 20 Mei 2002. Negara ini sudah mengajukan permohonan resmi untuk bergabung dalam ASEAN sejak 2011.
Hingga saat ini, Timor Leste belum menjadi anggota ASEAN karena negara ini dinilai masih belum memiliki sumber daya manusia yang memadai untuk mengembangkan dan meningkatkan pertumbuhan ekonomi negaranya.

Sejarah ASEAN

Ilustrasi Sebutkan Negara di Asia Tenggara yang Tidak Ikut dalam ASEAN | Sumber: Unsplash/Markus Winkler
Dikutip dari Mengenal ASEAN dan Negara-Negaranya, Prasetyono (2019:1-3), ASEAN juga disebut sebagai PERBARA (Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara). ASEAN (Association of South East Asian Nations) didirikan di Bangkok, Thailand atas prakarsa lima negara di wilayah Asia Tenggara.
ADVERTISEMENT
Deklarasi Bangkok yang ditandatangani pada 8 Agustus 1967 menjadi dasar berdirinya ASEAN. Lima menteri luar negeri yang menandatangani ASEAN adalah:
Berikut adalah negara-negara anggota ASEAN:
ASEAN dibentuk karena adanya persamaan pada negara-negara anggota ASEAN. Persamaan tersebut adalah:
ADVERTISEMENT
Sebutkan negara di Asia Tenggara yang tidak ikut dalam ASEAN! Jawabannya adalah Timor Leste. (KRIS)