Penasaran 1199 Nomor Apa? Inilah Jawaban Lengkapnya!

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
22 September 2022 17:22 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Penasaran 1199 Nomor Apa Inilah Jawabannya! (Foto: Adem Ay Zs | Unsplash.com)
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Penasaran 1199 Nomor Apa Inilah Jawabannya! (Foto: Adem Ay Zs | Unsplash.com)
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Pasti ada yang penasaran 1199 itu nomor apa sih? 1199 adalah nomor yang mengirimkan SMS untuk melihat sertifikat vaksin. Selama pandemi Covid-19 masih belum selesai, vaksin Covid-19 menjadi hal yang sangat penting. Kalau kalian sudah mendapatkan vaksin, kalian juga akan mendapat sertifikat vaksin.
ADVERTISEMENT
Sertifikat vaksin ini penting sekali. Salah satu fungsi utamanya adalah sebagai tanda kalau kalian sudah divaksin. Nah, bagaimana jika kalian sudah divaksin tapi tidak dapat SMS dari 1199? Bagaimana cara lain untuk mengakses sertifikat vaksin? Simak caranya dalam artikel ini ya.

Jawaban 1199 Nomor Apa

Ilustrasi 1199 Nomor Apa (Foto: Nick Fewings | Unsplash.com)
Seperti yang sudah dijelaskan di atas, 1199 adalah nomor yang akan mengirim SMS jika kalian sudah divaksin. SMS itu berisi tautan untuk mengakses sertifikat vaksin. Dikutip dari Kamus Lengkap Bahasa Indonesia oleh Bakir dan Suryanto (2006), sertifikat adalah surat keterangan, surat tanda, atau surat penghargaan. Jadi, sertifikat vaksin itu sebagai surat keterangan bahwa yang bersangkutan telah divaksin Covid-19 dosis sekian.
Selain dari SMS 1199, kalian bisa mengunduh serifikat vaksin melalui aplikasi Pedulilindungi. Tapi tenang saja jika kalian tidak dapat SMS dari 1199 dan tidak bisa mengunduh aplikasi Pedulilindungi, masih ada cara lain untuk mengakses sertifikat vaksin sebagai berikut:
ADVERTISEMENT

Cek Sertifikat Vaksin dengan Pedulilindungi.id

Cek Sertifikat Vaksin dengan Whatsapp

Kemenkes menyediakan layanan Chat Bot Whatsapp untuk memudahkan masyarakat mengakses sertifikat vaksin. Dengan nomor 0811-1050-0576, kalian bisa cek sertifikat vaksin seperti ini:
ADVERTISEMENT
Nah, sekarang kalian sudah tahu kan 1199 nomor apa? Kalian juga bisa mengakses sertifikat vaksin dengan aplikasi Pedulilindungi, pedulilindungi.id, atau chat Whatsapp. Selalu jaga kesehatan ya. (KRIS)