Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.89.0
Konten dari Pengguna
Pengertian Bhinneka Tunggal Ika beserta Sejarah dan Manfaatnya
3 Mei 2024 17:24 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Apa yang dimaksud dengan Bhinneka Tunggal Ika? Soal ini merupakan bagian dari tugas PPKN untuk siswa kelas 8.
ADVERTISEMENT
Bhinneka Tunggal Ika merupakan semboyan negara Indonesia. Tercetusnya semboyan Bhinneka Tunggal Ika dilatarbelakangi oleh banyaknya keberagaman yang dimiliki oleh masyarakat Indonesia.
Apa yang Dimaksud dengan Bhinneka Tunggal Ika? Pahami Pengertian dan Sejarahnya
Bhinneka Tunggal Ika tertulis pada lambang negara Indonesia, yaitu Garuda Pancasila. Diambil dari buku All New Target Nilai 100 Ulangan Harian SMP Kelas VIII, Tim Guru Eduka (2018:33), apa yang dimaksud dengan Bhinneka Tunggal Ika memiliki arti sesuai dengan keberagaman masyarakat Indonesia saat ini.
Bhinneka Tunggal Ika dapat diartikan berbeda-beda, tetapi tetap satu jua. Maknanya, walaupun bangsa Indonesia terdiri dari berbagai macam suku bangsa dengan beragam kebudayaan dan adat istiadat, serta wilayah kepulauan yang berbeda-beda, tetapi keseluruhannya merupakan satu kesatuan bangsa Indonesia.
ADVERTISEMENT
Kalimat lengkapnya, yaitu Bhinneka Tunggal Ika Tan Hana Dharma Mangrwa. Artinya, walaupun berbeda tetapi tetap satu jua, karena tidak ada agama dengan tujuan yang berbeda.
7 Manfaat Bhinneka Tunggal Ika bagi Bangsa Indonesia
Bhinneka Tunggal Ika memiliki berbagai manfaat bagi bangsa Indonesia. Dikutip dari buku Pasti Bisa PPKN untuk SMP/MTs Kelas VII, Tim Ganesha Operation (2017:47), 7 manfaatnya adalah sebagai berikut.
ADVERTISEMENT
Apa yang dimaksud dengan Bhinneka Tunggal Ika? Semboyan Bhinneka Tunggal Ika merupakan dasar untuk mewujudkan persatuan dan kesatuan di tengah keberagaman bangsa dan negara. (DK)