Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.89.0
Konten dari Pengguna
Pengertian dan Antonim Kebijakan
15 Mei 2023 19:38 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Tuliskan antonim Kebijakan ! Soal seperti ini merupakan soal bahasa Indonesia yang sering keluar dalam berbagai test baik ujian anak SD hingga test TPA masuk kedinasan dan CPNS, dan cukup banyak orang yang kebingungan untuk menentukan jawabannya.
ADVERTISEMENT
Seperti yang diketahui Bahasa Indonesia adalah bahasa ibu atau bahasa asli masyarakat Indonesia. Oleh karena itu, bahasa Indonesia menjadi pelajaran wajib yang diajarkan di sekolah dan mata pelajaran yang wajib di ujikan. Dalam bahasa Indonesia, ada banyak sekali materi yang harus dipelajari dan dipahami. Salah satunya adalah antonim.
4 Antonim Kebijakan
Dikutip dari buku "Kamus Pintar Sinonim Antonim dan EYD Indonesia", yang ditulis Aisyah Atikah Deasy (2015), dijelaskan bahwa sinonim adalah suatu kata yang memiliki bentuk yang berbeda namun memiliki arti atau pengertian yang sama atau mirip. Berbeda dengan antonim yang memiliki arti yang berlawanan makna.
Setelah mengetahui apa itu antonim, maka untuk soal dia atas, tuliskan antonim Kebijakan dapat kita tentukan.
ADVERTISEMENT
Kebijakan adalah rangkaian konsep dan asas yang menjadi pedoman dan dasar rencana dalam pelaksanaan suatu pekerjaan, kepemimpinan, dan cara bertindak. Istilah ini dapat diterapkan pada pemerintahan, organisasi dan kelompok sektor swasta, serta individu. Kebijakan berbeda dengan peraturan dan hukum.
Berdasarkan pengertian dari kata kebijakan tersebut, antonim dari kata kebijakan harus yang maknanya berlawan dengan arti tersebut.
Maka dari itu, antonim Kebijakan adalah kecerobohan, tidak masuk akal, kebodohan, kesembronoan.
Arti kecerobohan di KBBI adalah: kelakuan (perbuatan dan sebagainya) yang ceroboh; kekurangajaran. Sedangkan Kebodohan adalah keadaan dan situasi di saat kurangnya pengetahuan terhadap sesuatu informasi yang bersifat subjektif. Hal ini tidak sama dengan tingkat kecerdasan yang rendah (kedunguan), seperti kualitas intelektual dan tingkat pendidikan yang dimiliki seseorang.
ADVERTISEMENT
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), arti kata kesembronoan adalah kekuranghati-hatian. Arti lainnya dari kesembronoan adalah kecerobohan.
Makna kata-kata tersebut di atas sangat bertolak belakang sehingga benar itu adalah antonim dari kebijakan. Demikian 4 kata yang merupakan antonim Kebijakan dalam bahasa Indonesia . (NDA)