Pengertian dan Ciri-Ciri Hakikat Fisika sebagai Ilmu Pengetahuan
Konten dari Pengguna
24 November 2022 22:08
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Fisika adalah salah satu mata pelajaran yang masih berada dalam rumpun IPA atau Ilmu Pengetahuan Alam. Di dalamnya kita akan mempelajari fenomena-fenomena alam seperti energi, gravitasi, dan lain sebagainya. Bahkan kita juga akan diajarkan bagaimana cara memanfaatkannya.
ADVERTISEMENT
Seperti pelajaran lainnya, Fisika juga memiliki ciri-ciri hakikat. Ciri-ciri hakikat inilah yang membedakan Fisika dengan ilmu pengetahuan lainnya. Oleh sebab itu, ciri-ciri hakikat Fisika belum tentu dimiliki oleh pelajaran lain. Untuk lebih memahaminya, di bawah ini akan dibahas ciri-ciri hakikat Fisika beserta pengertian dan hakikatnya.
Pengertian dan Hakikat Fisika
Apa sebenarnya Fisika itu? Mengutip buku Rumus Pocket Fisika SMA Kelas X, XII, XII oleh Tim Kompas Ilmu (2019:1), pengertian Fisika adalah cabang ilmu pengetahuan alam yang mempelajari gejala alam yang tidak hidup atau materi dalam lingkungan hidup ruang dan waktu, serta semua interaksi yang menyertainya.
Fisika sebagai salah satu cabang dari sains merupakan ilmu pengetahuan yang mempelajari materi dan energi serta interaksi antara keduanya.
Dalam halaman yang sama dijelaskan bahwa hakikat Fisika adalah sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
Ciri-Ciri Hakikat Fisika
Sebagai ilmu pengetahuan, ciri-ciri hakikat Fisika adalah sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
Itulah pengertian, hakikat, dan ciri-ciri Fisika sebagai ilmu pengetahuan. Semoga dapat menambah wawasan bagi kita semua. (LOV)