Pengertian Diksi Beserta Jenis dan Fungsinya dalam Puisi

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
9 Januari 2023 18:57 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Diksi dalam Puisi                 Sumber www.unsplash.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Diksi dalam Puisi Sumber www.unsplash.com
ADVERTISEMENT
Diksi merupakan salah satu unsur yang membentuk puisi. Apa yang kamu ketahui tentang diksi dalam puisi? Simak ulasannya melalui tulisan berikut ini.
ADVERTISEMENT
Berdasarkan etimologi, puisi berasal dari kata dalam bahasa Yunani, yaitu poites, yang artinya pembangun, pembuat, atau pembentuk. Pengertian puisi terdapat dalam buku Inspirasi Menulis di Alam Bebas yang disusun oleh Karlina (2022:6). Diambil dari buku tersebut, puisi adalah ungkapan emosional atas suatu gagasan yang dibahasakan secara imajinatif dengan susunan kata-kata dan diungkapkan dengan teknik tertentu.

Diksi dalam Puisi

Pengertian Diksi dalam Puisi Sumber www.unsplash.com
Pengetahuan mendasar yang perlu diketahui dalam puisi adalah memahami unsur-unsur pembentuknya. Dihimpun dari buku Pembelajaran Kontekstual Media Objek Langsung dalam Menulis Puisi yang disusun oleh Eva Purwanti (2022:61), berikut adalah unsur-unsur pembentuk puisi.
Jenis dan Fungsi Diksi dalam Puisi Sumber www.unsplash.com
Demikian ulasan mengenai diksi dalam puisi yang perlu diketahui. Diksi merupakan bentuk pilihan kata-kata yang dilakukan penyair dalam puisi yang diciptakannya.(DK)
ADVERTISEMENT