Konten dari Pengguna

Pengertian Kebugaran Jasmani dan Manfaatnya untuk Kehidupan

Berita Terkini
Penulis kumparan
12 Februari 2024 21:17 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Jelaskan Pengertian Kebugaran Jasmani. Sumber: Pexels/Leandro Boogalu
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Jelaskan Pengertian Kebugaran Jasmani. Sumber: Pexels/Leandro Boogalu
ADVERTISEMENT
Jelaskan pengertian kebugaran jasmani dan manfaatnya! Kebugaran jasmani merupakan kemampuan seseorang dalam menjalankan aktivitasnya sehari-hari.
ADVERTISEMENT
Saat tubuh semakin bugar, maka kemampuan untuk melakukan aktivitas juga meningkat. Dengan memiliki kebugaran jasmani, maka aktivitas dapat dilakukan dengan lebih efisien.

Jawaban Soal Jelaskan Pengertian Kebugaran Jasmani

Ilustrasi Jelaskan Pengertian Kebugaran Jasmani. Sumber: Pexels/Centre for Ageing Better
Jelaskan pengertian kebugaran jasmani! Dikutip dari buku Model Permainan Bagi Kebugaran Jasmani Siswa Sekolah Dasar, Sepriadi (2023), menurut Giriwijoyo dalam Rizki, dkk., (2020) kebugaran jasmani merupakan derajat sehat seseorang yang menjadi dasar dalam segala aktivitasnya dan seseorang tersebut tidak mengalami kelelahan yang berarti.
Kebugaran jasmani merupakan salah satu faktor yang menjadi penentu kesehatan maupun ketahan tubuh seseorang. Dengan melakukan olahraga, maka tubuh akan lebih bugar dan dapat terhindar dari berbagai jenis penyakit.
Kebugaran jasmani memiliki beberapa unsur. Berikut unsur-unsurnya yang wajib diketahui:
ADVERTISEMENT

Manfaat Kebugaran Jasmani untuk Kehidupan

Ilustrasi Jelaskan Pengertian Kebugaran Jasmani. Sumber: Pexels/Mart Production
Kebugaran jasmani memiliki banyak sekali manfaat untuk kehidupan. Apa saja manfaatnya?

1. Menjaga Berat Badan

Manfaat pertama dari kebugaran jasmani adalah menjaga berat badan. Menjaga kebugaran jasmani yaitu dengan cara berolahraga yang rutin. Olahraga tentunya dapat membakar kalori pada tubuh.
Kalori yang terbakar tersebut membuat berat badan menjadi ideal. Supaya tidak kekurangan kalori berlebihan, maka harus diimbangi dengan menjaga pola makan yang sehat.

2. Menjaga Kesehatan Tulang

Manfaat lain dari kebugaran jasmani adalah dapat menjaga kesehatan dan memperkuat tulang. Seseorang yang gemar berolahraga akan memiliki kepadatan tulang yang lebih baik.
Makin sering berolahraga, tulang akan menjadi lebih kuat. Selain itu juga dapat mencegah penyakit osteoporosis pada masyarakat yang berumur dua puluh hingga tiga puluh tahun.
ADVERTISEMENT

3. Dapat Mengurangi Stress dan Depresi

Ada banyak kegiatan kebugaran jasmani yang dapat dilakukan, misalnya sit up dan lari cepat. Melakukan olahraga dapat meningkatkan kualitas tidur. Tidur yang berkualitas dapat menurunkan tingkatan stress.
Selain itu, olahraga juga dapat menurunkan kadar serotonin yang ada dalam darah. Sehingga olahraga juga dipercaya dapat mengurangi depresi.
Jelaskan pengertian kebugaran jasmani! Kebugaran jasmani dapat diartikan sebagai bentuk kemampuan fisik untuk dapat melakukan kegiatan atau aktivitas sehari-hari.
Selain dapat mengurangi stress dan depresi, ternyata kebugaran jasmani juga memiliki manfaat untuk meredakan rasa sakit, menyehatkan kulit, hingga memperpanjang usia seseorang. (FAR)