Konten dari Pengguna

Pengertian Parabel dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia

Berita Terkini
Penulis kumparan
29 Agustus 2023 18:47 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Apa Itu Parabel, Foto: Unsplash/JungleOutThere.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Apa Itu Parabel, Foto: Unsplash/JungleOutThere.
ADVERTISEMENT
Dalam sebuah cerita ada beberapa jenis yang dipelajari karena sering diceritakan oleh guru atau orang tua. Salah satunya adalah cerita fabel dan parabel. Apa itu parabel dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia?
ADVERTISEMENT
Istilah fabel dan parabel ini pasti membingungkan bagi yang baru pertama mendengarnya. Meskipun keduanya berupa karya tulis untuk menyampaikan pesan moral bagi manusia, bisa saja belum mengetahui pengertiannya.

Pengertian Parabel

Ilustrasi Apa Itu Parabel, Foto: Unsplash/Rosifan19.
Dalam belajar Bahasa Indonesia ada materi mengenai jenis-jenis cerita. Salah satunya mempelajari mengenai parabel. Lalu apa itu parabel?
Dikutip dari buku New Edition Pocket Book Bahasa Indonesia SMP Kelas VII, VIII, Asep Juanda, M.Pd (2017: 55), pengertian parabel adalah dongeng perumpamaan yang di dalamnya berisi kiasan-kiasan yang bersifat mendidik.
Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, parabel diartikan sebagai cerita rekaan untuk menyampaikan ajaran agama, moral, atau kebenaran umum dengan menggunakan perbandingan atau ibarat.
Parabel merupakan cerita rekaan untuk menyampaikan ajaran agama, moral, atau kebenaran umum denganmenggunakan perbandingan atau ibarat. Kata parabel dipungut dari istilah bahasa Inggris seperti dalam kalimat Parablestory designed to teach a moral lesson.
ADVERTISEMENT
Ditinjau dari fungsi didaktiknya, cerita-cerita berikut ini dapat digolongkan ke dalam jenis parabel.

Contoh Parabel dalam Bahasa Indonesia

Ilustrasi Apa Itu Parabel, Foto: Unsplash/Lexi Claus.
Agar lebih memahami mengenai cerita parabel, contohnya bisa dibaca dan dipelajari. Berikut salah satunya.
ADVERTISEMENT
Dapat disimpulkan bahwa parabel adalah sebuah cerita atau dongeng perumpamaan yang berisi mengenai kiasan-kiasan untuk menyampaikan makna atau pesan tertentu. (Umi)