Penjelasan Ideologi yang Dianut Indonesia

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
6 November 2023 18:08 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Ideologi yang Dianut Indonesia. Foto: dok. Unsplash/Mufid Majnun
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Ideologi yang Dianut Indonesia. Foto: dok. Unsplash/Mufid Majnun
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Jelaskan ideologi yang dianut Indonesia! Sebagai negara yang berdaulat, Indonesia tentu memiliki ideologi yang dianut masyarakat Indonesia tanpa terkecuali. Ideologi berperan penting bagi suatu negara, termasuk Indonesia.
ADVERTISEMENT
Ideologi yang dianut Indonesia dianggap sebagai panduan atau acuan bagi masyarakat Indonesia agar dapat berlaku dengan baik dalam kehidupan bernegara dan bermasyarakat. Dengan begitu, kehidupan yang damai dan teratur dapat tercipta

Penjelasan Ideologi yang Dianut Indonesia sejak Kemerdekaan

Ilustrasi Ideologi yang Dianut Indonesia. Foto: dok. Unsplash/Mufid Majnun
Indonesia menganut ideologi khusus, yaitu Pancasila. Jelaskan ideologi yang dianut Indonesia! Dikutip dari buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan: Aktualisasi Nilai-nilai Pancasila dan Kewarganegaraan dalam Perspektif Santri, Edi Rohani (2019:135), Pancasila adalah ideologi Indonesia perlu diterapkan setiap warga negara Indonesia.
Sebagai ideologi, Pancasila berperan sebagai pandangan hidup agar seluruh masyarakat memiliki tujuan dan cita-cita yang sama. Cara menerapkan Pancasila adalah dengan cara bertindak adil, saling tolong-menolong kepada sesama, dan juga saling menghormati antar sesama manusia.
ADVERTISEMENT
Tak hanya itu, ideologi Pancasila juga menuntut ketaatan yang lebih bersifat konkrit seperti memenuhi kewajibannya sebagai warga negara. Pancasila mengandung lima sila yang dijadikan sebagai pandangan hidup masyarakat Indonesia. Berikut ini kelima sila dalam Pancasila.

Fungsi Pancasila bagi Kehidupan Masyarakat Indonesia

Ilustrasi Ideologi yang Dianut Indonesia. Foto: dok. Unsplash/Mufid Majnun
Selain berfungsi sebagai ideologi Indonesia, Pancasila juga memiliki peran dan fungsi lainnya. Mengutip buku Wawasan Kebangsaan, Jamaluddin Nasution, S.S., S.Pd., M.Hum. (2023: 67), fungsi dan peran Pancasila bagi kehidupan masyarakat Indonesia antara lain:
ADVERTISEMENT
Pembahasan jelaskan ideologi yang dianut Indonesia yang disajikan dalam artikel ini dapat menambah wawasan terkait pengetahuan kebangsaan. Semoga bermanfaat. (DAP)