Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.93.2
Konten dari Pengguna
Penulisan Devisi atau Divisi yang Sesuai dengan KBBI
30 September 2022 20:04 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Kalian mungkin sering mendengar atau membaca kata devisi atau divisi dalam bahasa Indonesia . Tapi, kalian tahu tidak kalau ternyata salah satunya itu salah penulisannya. Jika dibaca atau didengar secara sekilas memang mirip, hanya berbeda satu huruf saja. Ada aturan dalam menggunakan bahasa Indonesia. Aturan ini juga mencakup ejaan atau penulisan yang tepat.
ADVERTISEMENT
Penulisan yang sesuai dengan KBBI memang kadang masih membingungkan bagi sebagian orang. Padahal untuk mencari tahu bagaimana penulisan yang benar, kalian bisa melihat di KBBI. Berikut penjelasan mengenai penulisan devisi atau divisi yang sesuai dengan KBBI.
Devisi atau Divisi Menurut KBBI
Bahasa Indonesia sangat penting peranannya bagi masyarakat Indonesia. Seperti yang tertulis di Buku Ajar Bahasa Indonesia Dan Karya Tulis Ilmiah oleh Sarmadan dan La Alu (2015), bahasa Indonesia adalah bahasa resmi Republik Indonesia dan bahasa pemersatu bangsa. Bahasa Indonesia diresmikan penggunaannya setelah Proklamasi Kemerdekaan Indonesia.
Sebagai masyarakat Indonesia, sudah seharusnya kita bangga dan menggunakan bahasa Indonesia dengan baik. Bayangkan saja jika tidak ada bahasa Indonesia atau bahasa resmi negara kita. Pasti untuk berkomunikasi dengan orang yang berasal dari daerah berbeda akan sulit, karena Indonesia memiliki banyak sekali bahasa daerah. Dengan adanya bahasa Indonesia, masyarakat Indonesia jadi lebih mudah dalam berkomunikasi karena bisa saling memahami apa yang dikatakan orang lain. Oleh karena itu, sangat penting untuk mempelajari bahasa Indonesia, termasuk cara penulisan kata yang tepat.
ADVERTISEMENT
Mana penulisan kata devisi atau divisi yang benar? Dilansir dari laman kbbi.web.id, penulisan yang benar adalah divisi. Berikut pengertian divisi:
Contoh Penggunaan Kata Divisi dalam Kalimat
Supaya bisa lebih mengerti, berikut ini beberapa contoh penggunaan kata divisi dari kalimat yang bisa kalian simak:
ADVERTISEMENT
Demikian penjelasan tentang penulisan kata devisi atau divisi yang sesuai dengan KBBI . (KRIS)