Konten dari Pengguna

Perbedaan Perdagangan Dalam Negeri dan Perdagangan Internasional

Berita Terkini
Penulis kumparan
5 Januari 2023 18:29 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Perbedaan Perdagangan Dalam Negeri dan Perdagangan Internasional (Foto: Chuttersnap | Unsplash.com)
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Perbedaan Perdagangan Dalam Negeri dan Perdagangan Internasional (Foto: Chuttersnap | Unsplash.com)
ADVERTISEMENT
Perdagangan memiliki peranan penting dalam kehidupan manusia. Kegiatan ekonomi ini bertujuan untuk mendapat keuntungan dan memenuhi kebutuhan. Perdagangan dapat dibedakan menjadi perdagangan dalam negeri dan internasional. Apa saja perbedaan perdagangan dalam negeri dan perdagangan internasional?
ADVERTISEMENT
Perdagangan adalah sebuah kegiatan jual beli antara produsen dan konsumen. Produsen akan mendapatkan keuntungan berupa uang dari kegiatan tersebut. Sedangkan konsumen bisa mendapatkan apa yang dibutuhkan. Simak ulasannya berikut ini.

Berbagai Perbedaan Perdagangan Dalam Negeri dan Perdagangan Internasional

Ilustrasi Berbagai Perbedaan Perdagangan Dalam Negeri dan Perdagangan Internasional (Foto: Kelly Sikkema | Unsplash.com)
Sebelum mengulas perbedaannya, sebaiknya kita memahami pengertian perdagangan dalam negeri dan perdagangan internasional terlebih dahulu. Berikut ini pengertiannya:

Perdagangan Dalam Negeri

Sidabalok dalam Hukum Perdagangan (2020) menuliskan bahwa pengertian perdagangan dalam negeri bisa dilihat pada Pasal 1 angka 2 Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2014 tentang Perdagangan yang berbunyi:

Perdagangan Internasional

Dikutip dari buku IPS oleh Anita dan Ridwan (2021), perdagangan internasional merupakan proses pertukaran barang dan jasa antara dua negara atau lebih yang bertujuan untuk mendapatkan keuntungan/laba.
ADVERTISEMENT
Berikut ini perbedaan perdagangan dalam negeri dan perdagangan internasional:
Perdagangan Dalam Negeri:
Perdagangan Internasional:

Manfaat Perdagangan Internasional

Meskipun akan dikenai bea masuk dan biaya angkut lebih mahal, perdagangan internasional memiliki beberapa manfaat sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
Itulah ulasan tentang perbedaan perdagangan dalam negeri dan perdagangan internasional. Semoga bermanfaat. (KRIS)