Konten dari Pengguna

Rekomendasi Film Adaptasi untuk Tontonan Awal Tahun, Bukan di Ganool dan LK21

Berita Terkini
Penulis kumparan
4 Januari 2021 13:07 WIB
clock
Diperbarui 14 Februari 2021 0:14 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ganool dan LK21 ilegal. Foto: Kumparan
zoom-in-whitePerbesar
ganool dan LK21 ilegal. Foto: Kumparan
ADVERTISEMENT
Bagi penggemar buku atau novel tentulah sudah mengetahui bahwa banyak film yang diadaptasi dari novel-novel yang populer. Film-film ini bisa dengan mudah ditemui di berbagai situs online, termasuk Ganool dan LK21.
ADVERTISEMENT
Kedua situs film gratis ini memang juaranya menghadirkan pilihan film yang seakan tidak ada habisnya, termasuk film-film yang diadaptasi dari buku. Namun, sebagai pecinta film yang tentunya ingin menghargai karya yang disukai, tentu saja kita tak akan menonton di situs ilegal seperti Ganool dan LK21, bukan?

Rekomendasi Film Adaptasi, Bukan untuk Ditonton di Ganool dan LK21

Berbagai film yang diadaptasi dari buku yang ada di Ganool dan LK21, ada juga di situs legal yang tentunya lebih aman dan nyaman untuk dinikmati. Berikut ini adalah rekomendasi film yang diadaptasi dari buku yang sayang jika dilewatkan:
Silver Lining Playbook
sumber foto: Pinterest
Silver Linings Playbook adalah novel yang menyentuh dan mengharukan, film yang dihadirkan pun tak kalah membuat kita terenyuh.
ADVERTISEMENT
Mengisahkan tentang Pat dan Tiffany yang merupakan dua karakter utama yang bergumul dengan masalah kesehatan mental, film ini merupakan rekomendasi film yang diangkat dari buku yang pertama.
Outlander
Serial tv yang diangkat dari novel berjudul sama ini awalnya diproduksi oleh Starz, namun kita bisa menemukannya di Netflix. Mengisahkan tentang Clare yang tak sengaja melakukan perjalanan waktu, Outlander memberi kita gambaran tentang bagaimana caranya agar bisa beradaptasi, atau mati.
Marry Poppins Returns
Sumber foto: Pinterest
Film baru yang dibintangi Emily Blunt ini merupakan adaptasi yang cukup menyenangkan dari buku aslinya. Ditambah, buku-buku yang dikarang oleh P.L. Travers sangat layak dibaca jika Anda belum pernah mencobanya sebelumnya.
Demikian adalah beberapa rekomendasi film yang diangkat dari kisah di buku, yang bisa Anda nikmati dengan aman dan legal di situs Netflix, alih-alih Ganool dan LK21.
ADVERTISEMENT
Tertarik untuk menonton?(Adelliarosa)