Konten dari Pengguna

Rekomendasi Nama Bayi Laki-Laki Islam yang Tidak Pasaran dan Unik

Berita Terkini
Penulis kumparan
26 September 2022 17:37 WIB
·
waktu baca 2 menit
clock
Diperbarui 4 November 2024 10:47 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Rekomendasi Nama Bayi Laki-Laki Islam yang Tidak Pasaran dan Unik. (Foto: Luma Pimentel | Unsplash.com)
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Rekomendasi Nama Bayi Laki-Laki Islam yang Tidak Pasaran dan Unik. (Foto: Luma Pimentel | Unsplash.com)
ADVERTISEMENT
Setiap pasangan yang sudah menikah pasti menanti kehadiran buah hati atau bayi sebagai pelengkap kehidupan berumah tangga. Berbagai hal dilakukan agar dapat memiliki buah hati. Sebelum memiliki buah hati, terdapat banyak persiapan yang harus dilakukan. Selain biaya, nama anak juga harus dipersiapkan sebelum sang buah hati lahir ke dunia. Ada rekomendasi nama bayi laki-laki islam yang tidak pasaran?
ADVERTISEMENT
Banyak orang yang mencari nama bayi laki-laki islam yang tidak pasaran. Dalam mencari inspirasi nama anak, para orang tua biasanya mencari dari berbagai macam sumber seperti dalam Al quran. Orang tua biasanya tidak mau memberikan nama bayi yang sudah pasaran dan dipakai oleh banyak orang. Maka dari itu, mencari nama harus dilakukan dari jauh-jauh hari dan harus sangat teliti. Namun, memberi nama pada buah hati tidak bisa sembarangan. Berikut contoh nama bayi laki-laki dalam agama islam yang dapat dijadikan rekomendasi oleh calon orang tua.

Apa Nama Bayi Laki-Laki Islam Yang Tidak Pasaran dan Jarang Dipakai?

Ilustrasi Apa Nama Bayi Laki-Laki Islam Yang Tidak Pasaran dan Jarang Dipakai. (Foto: Omar Lopez | Unsplash.com)
Memilih nama dalam Islam tidak boleh sembarangan, sebab nama adalah doa. Mengutip buku dengan judul Bimbingan Doa dan Wirid Ibu Hamil karya M. Syukron maksum (2013:71), maka, kita harus memilih nama yang baik untuk buah hati, agar anak kita menjadi baik, saleh dan mendapat berkah lindungan Allah SWT. Para orang tua dalam memilih nama setidaknya harus mencantumkan dua kata agar memudahkan anak dalam mengurus berbagai dokumen seperti passport. Selain itu, nama seorang bayi harus memiliki makna yang baik dan juga mendalam.
ADVERTISEMENT
Maka dari itu, para calon orang tua yang beragama islam dapat memberikan nama bayi berdasarkan Alquran atau nama-nama yang berarti penghambaan kepada Allah SWT. Meskipun mencari rekomendasi di Al quran, namun para calon orang tua jangan sampai memberikan nama bayi dengan kata atau nama yang dibenci oleh sang pencipta. Berikut beberapa rekomendasi nama bayi laki-laki yang unik dan jarang digunakan.
Agar memiliki nama bayi laki-laki islam yang tidak pasaran dan unik, calon orang tua harus mencari nama tersebut dengan seksama. Jangan lupa untuk memberikan calon bayi dengan nama yang bermakna baik. (FAR)
ADVERTISEMENT