Konten dari Pengguna

Rumus Rotasi 90 Derajat Searah Jarum Jam dan Berlawanan

Berita Terkini
Penulis kumparan
3 Agustus 2022 17:02 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Rumus Rotasi 90 Derajat. Foto: dok. Jeremy Bezanger (Unsplash.com)
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Rumus Rotasi 90 Derajat. Foto: dok. Jeremy Bezanger (Unsplash.com)
ADVERTISEMENT
Rumus rotasi 90 derajat merupakan salah satu materi yang dikaji dalam pelajaran matematika, khususnya dalam materi geometri. Bagi Anda yang ingin memahami lebih dalam bagaimana rumus rotasi 90 derajat yang digunakan dalam perhitungan Matematika, mari kita simak ulasan lengkapnya dalam artikel berikut.
ADVERTISEMENT

Rumus Rotasi 90 Derajat Lengkap dengan Pembahasannya

Dalam pelajaran Matematika, tak jarang kita mendengar istilah geometri yang dibahas secara khusus dalam bab tersendiri. Salah satu materi yang dibahas dalam kajian geometri adalah transformasi geometri. Apa itu transformasi geometri?
Transformasi geometri merupakan salah satu materi geometri yang membahas perubahan suatu bidang atau yang juga dikenal dengan gerak suatu bidang.
Ilustrasi Rumus Rotasi 90 Derajat. Foto: dok. Dan Cristian Pădureț (Unsplash.com)
Dikutip dari buku berjudul Peka Matematika Lanjutan: Buku Suplemen Untuk Siswa SMA/MA, Darmawati (2019: 113) bahwa transformasi mempelajari tentang perpindahan atau perubahan letak suatu bayangan geometri pada bidang yang sama. Setiap benda atau bayangan yang ditransformasi akan mengalami perubahan bentuk, letak maupun besarnya.
Transformasi geometri merupakan perubahan posisi (perpindahan) dari suatu posisi awal (x,y) ke posisi lain (x’, y’) jenis-jenis posisi antara lain translasi (pergeseran, refleksi (pencerminan), rotas (perputaran), dan dilatasi (perkalian). Rotasi sendiri dapat dilihat dalam kehidupan sehari-hari, misalnya perputaran jarum jam, perputaran kipas angin, dan masih banyak lagi.
ADVERTISEMENT
Sudut rotasi sebuah benda dapat terjadi searah jarum jam dan berlawanan. Hal ini rupanya dapat mempengaruhi nilai sudut rotasi, yaitu:
Ilustrasi Rumus Rotasi 90 Derajat. Foto: dok. Anoushka P (Unsplash.com)
Dalam rotasi yang terjadi sebuah benda, terdapat beberapa rumus dari rotasi yang dapat digunakan. Berikut ini adalah rumus rotasi lengkap dengan rumus rotasi 90 derajat:
ADVERTISEMENT
Ulasan mengenai rumus rotasi 90 derajat berlawanan jarum jam dan searah jarum jam dan rumus lainnya yang digunakan dalam rotasi ini dapat Anda ketahui untuk memperluas wawasan yang bermanfaat bagi Anda. (DAP)