Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
Soal PTS Kelas 6 Semester 2 dan Kunci Jawaban 2023 untuk Belajar Mandiri
6 Maret 2023 17:45 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Mengerjakan soal merupakan salah satu cara belajar yang cukup efektif. Oleh sebab itu, berikut adalah kumpulan soal PTS kelas 6 semester 2 dan kunci jawaban 2023 untuk materi tambahan ketika belajar mandiri di rumah.
ADVERTISEMENT
Soal PTS Kelas 6 Semester 2 dan Kunci Jawaban 2023
Berikut adalah beberapa contoh soal PTS kelas 6 semester 2 dan kunci jawabannya dikutip dari buku Xplore Ulangan Harian SD/MI Kelas 6 karya Tim Cendekia Nusantara, (2020) yang bisa dipelajari mandiri. Soal-soal ini akan membantu anak-anak untuk belajar sambil mengingat kembali materi yang sudah di dapatkan di sekolah.
1. Kegiatan yang biasanya dilakukan saat malam hari untuk menjaga keamanan kampung ialah…
a. Ronda malam
b. Bergandang
c. Belajar
d. Sahur
Jawaban: A
2. Salah satu cara menunjukkan kepedulian terhadap lingkungan rumah ialah…
a. Membuang sampah di sungai
b. Menebang pohon disekitar rumah
ADVERTISEMENT
c. Membuang sampah pada tempatnya
d. Melakukan tebang pohon sembarangan
Jawaban: C
3. Berikut ini tanda masa puber dari anak perempuan ialah kecuali…
a. Mengalami menstruasi
b. Tumbuhnya payudara
c. Mimpi basah
d. Tumbuhnya rambut disekitar kemaluan dan ketiak
Jawaban: C
4. Berikut ini tanda masa puber dari anak laki-laki ialah…
a. Mengalami mimpi basah
b. Mengalami menstruasi
c. Tumbuhnya payudara
d. Suara menjadi halus
Jawaban: A
5. Proklamasi berasal dari kata “proclamatio”. Kata tersebut berasal dari bahasa…
a. Inggris
b. Perancis
c. Yunani
d. Perancis
Jawaban: C
6. Indonesia merdeka pada…
a. 17 Agustus 1945
b. 18 Agustus 1945
c. 17 Agustus 1946
d. 17 Agustus 1999
Jawaban: A
ADVERTISEMENT
7. Pengertian dari Interval ialah…
a. Sebuah jangka ( langkah) dari nada ke nada lainnya
b. Pengulangan nada yang sama hanya dalam tingkatan yang lebih tinggi
c. Susunan berjenjang dari nada-nada pokok
d. Perulangan bunyi-bunyian menurut pola tertentu dalam sebuah lagu
Jawaban: A
8. Pengertian dari “Prim” pada interval musik ialah…
a. Interval nada dari nada satu ke nada yang sama
b. Interval nada dari nada satu ke nada kedua di atas atau di bawahnya
c. Interval nada dari nada satu ke nada ketiga
d. Interval dari nada ke satu ke nada keempat di atasnya
Jawaban: A
9. Pengertian dari tari berpasang-pasangan ialah…
a. Karya tari yang diperagakan oleh seorang penari
ADVERTISEMENT
b. Karya tari yang diperagakan oleh 2 orang penari
c. Karya tari yang diperagakan oleh 3 orang penari
d. Karya tari yang diperagakan oleh 4 orang penari
Jawaban: B
10. Contoh tari berpasang-pasangan ialah…
a. Tari payung
b. Tari jaipong
c. Tari gambyong
d. Tari saman
Jawaban: A
Demikian adalah pembahasan mengenai soal pts kelas 6 semester 2 dan kunci jawaban 2023. (WWN)