Syarat Nilai UTBK STAN 2023 untuk Jalur Reguler dan Afirmasi

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
28 Juni 2023 22:22 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Syarat Nilai UTBK STAN 2023, Foto Unsplash Mche Lee
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Syarat Nilai UTBK STAN 2023, Foto Unsplash Mche Lee
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
STAN adalah salah satu perguruan tinggi yang banyak diincar oleh para lulusan SMA dan sederajat karena STAN berada dalam naungan Kementerian Keuangan. Itulah mengapa berbagai informasi tentang STAN sering dicari, seperti syarat nilai UTBK STAN 2023.
ADVERTISEMENT
Syarat nilai ini dicari oleh para lulusan SMA yang ingin masuk STAN melalui jalur reguler dan afirmasi kewilayahan. Dengan demikian, mereka bisa mempersiapkan diri untuk mendaftar ke perguruan tinggi tersebut dengan lebih baik.

Syarat Nilai UTBK STAN 2023

Ilustrasi Syarat Nilai UTBK STAN 2023, Foto Unsplash Ivan Aleksic
Mengutip Soal USM STAN 1999-2013 oleh BPPK (2014:1), Sekolah Tinggi Akuntansi Negara (STAN) adalah pendidikan tinggi kedinasan di bawah Badan Pendidikan dan Pelatihan Keuangan, Kementerian Keuangan Republik Indonesia, yang menyelenggarakan pendidikan Program Diploma Bidang Keuangan (Prodip Keuangan)
Tahun ini STAN membuka beberapa jalur masuk seperti reguler dan afirmasi kewilayahan. Salah satu syarat yang diperlukan untuk masuk kedua jalur tersebut adalah memiliki nilai UTBK. Berikut syarat nilai UTBK STAN 2023 yang harus dipenuhi calon pendaftar:
ADVERTISEMENT

1. Jalur Reguler

2. Jalur Afirmasi Kewilayahan

Perlu diperhatikan bahwa nilai UTBK di sini hanya sebagai syarat yang harus dimiliki oleh calon pendaftar seleksi STAN, bukan patokan kelulusan seleksi. Hal ini disebabkan mereka harus mengikuti berbagai seleksi terlebih dahulu hingga akhirnya dinyatakan lulus.
Di samping itu, para calon pendaftar juga harus melengkapi syarat maupun berkas pendukung lainnya untuk memperlancar proses seleksi. Informasi selengkapnya dapat diketahui di situs resmi SPMB PKN STAN 2023.
ADVERTISEMENT
Itulah ulasan mengenai syarat nilai UTBK STAN 2023. Semoga bisa membantu para calon pendaftar untuk mendapatkan bangku di perguruan tinggi ini. (LOV)