Konten dari Pengguna

Tebak Jawaban Mereka: Sebutkan Nama Buah yang Dimakan di Pagi Hari

Berita Terkini
Penulis kumparan
30 Desember 2022 18:45 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi: Tebak Jawaban Mereka: Sebutkan Nama Buah yang Dimakan di Pagi Hari Sumber: pixabay.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi: Tebak Jawaban Mereka: Sebutkan Nama Buah yang Dimakan di Pagi Hari Sumber: pixabay.com
ADVERTISEMENT
Berbagai macam games atau permainan asah otak saat ini sudah banyak yang mulai dikemas secara digital. Contohnya ialah games Tebak Jawaban Mereka.
ADVERTISEMENT
Jika sedang memainkan games ini dan menemukan pertanyaan "Sebutkan nama buah yang mungkin dimakan di pagi hari", cobalah simak jawabannya dalam ulasan berikut.

Sebutkan Nama Buah yang Dimakan di Pagi Hari!

Ilustrasi: Tebak Jawaban Mereka: Sebutkan Nama Buah yang Dimakan di Pagi Hari Sumber: pixabay.com
Dikutip dari informasi resmi di PlayStore games Tebak Jawaban Mereka merupakan permainan tebak jawaban paling populer besutan TapNation. Ukuran ruang yang diperlukan untuk mengunduh games ini ialah sekitar 104MB.
Sebutkan nama buah yang mungkin kamu makan di pagi hari! Inilah jawaban games Tebak Jawaban Mereka untuk soal tersebut.
Berikut adalah buah yang sering dimakan di pagi hari:
Jawaban di atas dapat diterapkan untuk melanjutkan permainan Tebak Jawaban Mereka. Jawaban tebak-tebakan yang dijawab tak dapat dipilih salah satu layaknya soal pilihan ganda. Metode permainan ini ialah, pemain akan memilih pilihan jawaban yang populer dalam benak orang-orang.
ADVERTISEMENT
Nampak dari informasi yang ada, games ini hampir mirip dengan kuis permainan tebak-tebakan yang sering ditampilkan di televisi. Tepatnya ialah seperti acara Super Family 100 atau Kuis Famili 100.
Jadi permainan Tebak Jawaban Mereka dapat diibaratkan sebagai permainan Super Family 100 yang dapat dimaikan secara digital lewat perangkat handphone android.
Sebagai Informasi, dikutip dari buku Rekor-rekor Muri karya Aylawati Sarwono (395:2009), acara kuis Superfamily 100 atau Famili 100 mulanya diproduksi oleh PT Indosiar Visual Mandiri, sebuah perusahaan televisi swasta, memproduksi " Kuis Famili 100 " dan disiarkan di Indosiar sebanyak 1.378 episode.
Acara Super Family 100 atau Kuis Famili 100 adalah acara kuis yang terdiri dari dua tim yang masing-masing beranggotakan lima orang. Mereka akan diadu untuk menebak jawaban dari berbagai pertanyaan survey umum. Poin terbanyak akan berkesempatan memenangkan hadiah sejumlah uang tunai.
ADVERTISEMENT
Gambaran singkatnya, permainan Tebak Jawaban Mereka dikemas hampir sama seperti acara tersebut. Hanya saja, permainan ini dapat dimainkan tanpa perlu berkelompok.
Itu dia rekomendasi jawaban pertanyaan Tebak Jawaban Mereka. Semoga dapat membantu untuk naik ke level permainan selanjutnya. (ANG)