Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.96.0
Konten dari Pengguna
Terjemahan Bahasa Arabnya Kaos Kaki, Sepatu, dan Sendal
2 Januari 2023 18:11 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Bagi umat Islam, bahasa Arab adalah salah satu bahasa yang perlu diketahui. Sebab, Al-Quran dan hadits menggunakan bahasa Arab sebagai pengantarnya. Untuk mempelajari bahasa Arab, kosakata yang ada di sekitar menjadi hal yang pertama di pelajari. Berikut terjemahan bahasa Arabnya kaos kaki, sepatu, dan sendal lengkap dengan contoh kalimatnya sebagi bahan belajar.
ADVERTISEMENT
Terjemahan Bahasa Arabnya Kaos Kaki, Sepatu, dan Sandal
Kosakata memiliki peran yang sangat penting dalam berbahasa. Sebab, ide atau pikiran seseorang hanya bisa dipahami dengan baik orang lain apabila diungkapkan dengan kosakata yang tepat.
Seperti yang dikutip dari buku Strategi Belajar Bahasa Arab Di Perguruan Tinggi (Teori & Praktik) oleh Robby Jundi Lestari, M.Pd. (2022: 49), kosakata adalah daftar kata-kata dengan artinya. Kosakata merupakan bentuk jamak dari bentuk tunggal. Kelompok kosakata yang digunakan seseorang melalui lisan dan tulisan dan telah mendahului makna dengan penjelasan terjemahannya sehingga tidak dikaitkan dengan struktur kata lain maupun disusun dalam bentuk alfabet.
Kosakata berdasarkan ruang lingkupnya dibagi menjadi dua, yakni kosakata aktif dan kosakata kosong atau tidak aktif.
ADVERTISEMENT
Kosakata Aktif
Kosakata aktif adalah kosakata yang kita harapkan terkandung dalam ucapan dan tulisan. Kosakata jenis ini mengharapkannya muncul saat dia membaca atau mendengar juga.
Kosakata Kosong/Tidak Aktif
Kosakata tidak aktif bertanya tentang maknanya saja. Dalam arti seseorang hanya menghafal dan tahiu artinya namun tidak bisa menggunakan dalam kehidupan sehari-hari.
Apabila belajar bahasa asing , kosakata pertama yang dipelajari adalah hal-hal yang ada disekiar kita dan banyak digunakan dalam kehidupan sehari-hari. Misalnya saja kaos kaki, sepatu, dan sandal.
Contoh Kalimat dengan kosakata kaos kaki, sepatu, dan sandal yakni:
ADVERTISEMENT
لِمَاذَا لَا تَلْبَسُ الْجَوْرَبَ ؟
Kenapa kamu tidak pakai kaos kaki?
الحِذَاءُ وَسِخٌ, اِغْسِلِ الْحِذَاءَ
Sepatunya kotor, cucilah!
كُنْتَ مُرْتَاحًا فِي اسْتِعْمَالِ نَعْلِي
Kamu enak sekali pakai sandal saya
Itulah penjelasan tentang bahasa Arabnya kaos kaki, sepatu , dan sandal. Kamu juga bisa belajar kosakata yang ada di sekitar kamu dan banyak digunakan dalam kehidupan sehari-hari agar lebih banyak penguasaan perbendaharaan kata dalam bahasa Arab.(MZM)
Live Update