Tiga Perubahan Tingkah Laku pada Masa Pubertas

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
16 Januari 2023 18:40 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Sebutkan Tiga Perubahan Tingkah Laku yang Terjadi Pada Masa Pubertas!. (Foto: Melissa Askew | Unsplash.com)
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Sebutkan Tiga Perubahan Tingkah Laku yang Terjadi Pada Masa Pubertas!. (Foto: Melissa Askew | Unsplash.com)
ADVERTISEMENT
Sebutkan tiga perubahan tingkah laku yang terjadi pada masa pubertas! Semua orang pastinya akan mengalami masa pubertas. Waktu pubertas seseorang akan berbeda dengan orang lainnya.
ADVERTISEMENT
Anak perempuan akan mengalami pubertas di umur sepuluh atau sebelas tahun dan berakhir pada umur lima belas hingga tujuh belas tahun. Sementara anak laki-laki akan mulai mengalami pubertas di umur sebelas atau dua belas dan berakhir pada umur enam belas atau tujuh belas tahun.

Sebutkan Tiga Perubahan Tingkah Laku yang Terjadi Pada Masa Pubertas!

Ilustrasi Sebutkan Tiga Perubahan Tingkah Laku yang Terjadi Pada Masa Pubertas!. (Foto: Edgar Hernandez | Unsplash.com)
Apa yang dimaksud dengan pubertas? Mengutip buku dengan judul Pengantar Psikologi untuk Kebidanan karya Pieter (2018), masa pubertas ialah periode yang unik dan khusus yang ditandai oleh perubahan-perubahan pada perkembangan tertentu yang tidak terjadi pada periode sebelumnya dalam rentang kehidupan manusia.
Pada saat pubertas, seorang anak akan menunjukan ciri-ciri. Biasanya saat pubertas tanda-tanda seperti haid pada perempuan dan mimpi basah pada anak laki-laki akan muncul. Biasanya rata-rata masa pubertas mulai umur dua belas hingga tiga belas tahun.
ADVERTISEMENT
Terdapat tahapan-tahapan masa pubertas pada seorang anak. Berikut tahapannya.
Lalu apa tiga perubahan tingkah laku yang terjadi pada masa pubertas? Saat pubertas, maka seseorang akan lebih dewasa, dapat berpikir dengan lebih baik, interaksi dengan keluarga berkurang, dan sifat kekanak-kanakan akan menghilang.
ADVERTISEMENT
Berikut ciri-ciri pubertas pada perempuan dan laki-laki.

1. Perempuan

2. Laki-Laki

Nah itulah tiga perubahan tingkah laku yang terjadi pada masa pubertas dan ciri-ciri pubertas pada anak perempuan serta anak laki-laki. Proses pubertas adalah sesuatu yang wajar dan normal. Maka dari itu, jangan kaget apabila seseorang di sekitarmu mengalami pubertas ya! (FAR)