Konten dari Pengguna

Tulisan Arab Bismillahi Tawakkaltu Alallah dan Keutamaan di Dalamnya

Berita Terkini
Penulis kumparan
26 Februari 2022 19:06 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi doa keluar rumah. Foto: unsplash.com/bernardhermant
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi doa keluar rumah. Foto: unsplash.com/bernardhermant
ADVERTISEMENT
Apa yang Anda persiapkan saat hendak keluar rumah? Uang, bekal, barang, dan lainnya? Barang-barang tersebut memeng perlu disiapkan saat hendak keluar rumah, namun agama Islam mengajarkan umatnya untuk berdoa sebelum keluar rumah, sebab banyak sekali kautamaan di dalanya. Agar tidak salah dalam mengamalkannya, berikut tulisan Arab bismillahi tawakkaltu alallah.
ADVERTISEMENT

Tulisan Arab Bismillahi Tawakkaltu Alallah

Rumah merupakan tempat yang nyaman dan aman dari berbagai berbagai bahaya. Ketika seseorang keluar rumah, tidak ada yang mengetahui bahaya apa yang akan di hadapinya. Maka dari itu, dia dianjurkan bagi seorang umat Muslim sebelum keluar untuk membaca doa.
Berdoa keluar rumah merupakan salah satu upaya hamba dalam mengingat kepada Allah SWT terutama saat hendak berpergian. Dengan berdoa sebelum keluar rumah, seorang hamba meminta pertolongan kepada Allah SWT akan apa yang akan menghadapinya.
Adapun bacaan doa keluar rumah dalam bahasa Arab yang dikutip dari buku Kumpulan Doa, Dzikir dan Sholawat Al-Khoirot karya A. Fatih Syuhud (2019:182).
بِسْمِ اللَّهِ، تَوَكَّلْتُ عَلَى اللَّهِ، لاَ حَوْلَ وَلاَ قُوَّةَ إِلاَّ بِاللَّهِ
ADVERTISEMENT
Bismillaahi tawakkaltu 'alallaah, laa haula wa laa quwwata illaa billaah
Artinya: "Dengan nama Allah, aku bertawakal kepada Allah, tiada daya dan kekuatan kecuali dengan pertolongan Allah."
Ilustrasi berdoa sebelum keluar rumah. Foto: unsplash.com/joaquinpym

Keutamaan Doa Keluar Rumah

Banyak sekali keutamaan jika seseorang mengamalkan doa sebelum keluar rumah. Salah satunya dalam sebuah hadits dari Anas bin Malik, Nabi Muhammad SAW bersabda,
Dari hadits di atas, mejelaskan berbagai keutamaan dari doa keluar rumah, yakni:
ADVERTISEMENT
Demikianlah tulisan Arab bismillahi tawakkaltu alallah sebagai doa saat keluar rumah dan keutamaan di dalamnya. Amalkanlah doa di atas setiap hendak keluar rumah agar mendapat berbagai keutamaan yang seperti dijelaskan di atas. (MZM)