Konten dari Pengguna

Tulisan Bismillah Bahasa Arab dan Artinya untuk Amalan Umat Muslim

Berita Terkini
Penulis kumparan
5 Agustus 2021 16:03 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Tulisan Bismillah Bahasa Arab dan Artinya untuk Amalan Umat Muslim. Sumber: unsplash.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Tulisan Bismillah Bahasa Arab dan Artinya untuk Amalan Umat Muslim. Sumber: unsplash.com
ADVERTISEMENT
Sebagai umat Muslim yang baik, membaca Basmalah atau Bismillah dalam memulai kegiatan agar selalu diberkahi dan mendapat ridha dari Allah SWT. Dalam buku Ingin Hidup Sukses dan Berkah? Awali Dengan Basmalah! oleh H. Usin. S. Artyasa (2021:hlm 28), disebutkan, dengan Basmalah terucap di setiap langkah, sejatinya telah melibatkan Allah SWT dalam setiap sendi dan gerak kehidupan. Dengan Basmalah, seseorang sudah memiliki kesadaran tingkat tinggi bahwa apa pun yang akan terjadi dan didapat, pada dasarnya adalah titipan dan kehendak Allah SWT.
ADVERTISEMENT
Oleh karena itu, sebaiknya kita juga belajar cara menuliskan Bismillah dengan baik dalam Bahasa Arab.Berikut ini kita akan menyimak tulisan Bismillah dalam Bahasa Arab serta artinya.

Tulisan Bismillah dalam Bahasa Arab

سْمِ ٱللَّٰهِ ٱلرَّحْمَٰنِ ٱلرَّحِيمِ
بسم الله الرحمن الرحيم
Artinya: “Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang."
sumber foto: Unsplash

Manfaat Membaca Bismillah dalam Kehidupan Sehari-hari

Membaca Bismillah dalam setiap kegiatan sehari-hari mendatangkan keberkahan dalam apa pun yang sedang kita lakukan, seperti yang dikatakan dalam buku Dahsyatnya Doa Para Nabi oleh Syamsuddin Noor S.Ag (2008:272).
ADVERTISEMENT
Itulah ulasan mengenai tulisan Bismillah dalam Bahasa Arab. Semoga kita dapat selalu mengamalkan membaca Bismillah dalam keseharian kita supaya apa yang kita lakukan menjadi lebih berkah.