Tulisan Bismillah Latin dan Arab Secara Benar Beserta Artinya

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
27 Juli 2021 15:55 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Selalu membaca Bismillah sebelum memulai aktivitas. https://www.freepik.com/
zoom-in-whitePerbesar
Selalu membaca Bismillah sebelum memulai aktivitas. https://www.freepik.com/
ADVERTISEMENT
Bacaan Bismillahirrahmanirrahim memiliki arti penting bagi umat Islam karena sering diucapkan sebelum memulai aktivitas. Seperti yang dikutip dari buku berjudul Keajaiban Ikhlas karangan Anindita Dian Puspita Sari, S.IP. (2017: 106), mengawali segala aktivitas dan perbuatan dengan “Bismillah” sangat penting untuk menjaga keikhlasan seorang manusia dalam beramal. Umat Islam wajib mengetahui arti dan makna bacaan Bismillah.
ADVERTISEMENT

Tulisan Bismillah Latin dan Arab Secara Benar Beserta Artinya

Dengan mengetahui arti dan makna tulisan Bismillah Latin dan Arab secara benar, akan membawa kebaikan dan keberkahan dalam setiap hal.
Bacaan Bismillah
بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ
Bismillahirrahmaanirrahiim
Artinya:
“Dengan nama Allah yang maha pengasih lagi maha penyayang”

Tafsir Bismillah

Berbagai keutamaan orang yang membaca Bismillah sebelum memuai kegiatan. https://www.freepik.com/
ADVERTISEMENT
Karena itulah perbedaan Asmaul Husna antara ar-Rahman dan ar-Rahim dari cakupan umum dan khusus. ar-Rahman adalah kasih sayang mencakup seluruh makhluk hidup. Sementara ar-Rahim hanya kepada mereka yang dikehendaki oleh Allah.
Melaksanakan segala sesuatu untuk terlebih dahulu membaca Bismillah. Selain berserah diri kepada Allah juga segala seuatu yang dilakukan agar diberkahi dan juga mendapat kebaikan dari Allah SWT. (MZM)