Tutorial Mengatasi Telegram Loading Terus baik di Smartphone atau PC

Berita Terkini
Penulis kumparan
Konten dari Pengguna
1 Oktober 2022 17:40 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi tutorial cara mengatasi Telegram loading terus, sumber foto Christian Wiediger on Unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi tutorial cara mengatasi Telegram loading terus, sumber foto Christian Wiediger on Unsplash
ADVERTISEMENT
Telegram merupakan salah satu media sosial yang banyak digunakan oleh masyarakat untuk berkomunikasi satu sama lainnya. Telegram memang belum mampu mengalahkan kepopuleran dari WhatsApp, namun pengguna Telegram di indonesia sudah cukup banyak. Bagi pengguna Telegram tentunya lebih dimanjakan dengan beberapa fitur yang tidak dimiliki oleh WhatsApp, salah satunya adalah saat pembuatan grup dimana jumlah anggota grup di Telegram lebih banyak jika dibandingkan dengan WhatsApp. Namun ada beberapa kelemahan dan kekurangan yang sering dikeluhkan oleh pengguna Telegram, salah satunya adalah sering loading terus. Pada artikel kali ini akan membahas mengenai tutorial cara mengatasi Telegram loading terus.
ADVERTISEMENT

Tutorial Mengatasi Telegram Loading Terus

Ilustrasi tutorial cara mengatasi Telegram loading terus, sumber foto Christian Wiediger on Unsplash
Sebelum membahas mengenai cara mengatasi Telegram yang loading terus kita bahas terlebih dahulu apa itu Telegram. Dikutip dari buku Cyber Public Relations karya Niken Puspitasari dan Diah Ajeng Purwani, (2022: 71) dijelaskan bahwa Telegram adalah aplikasi berbasis awan dengan sistem enkripsi end to end yang membuat tidak ada satupun orang yang dapat mengintipnya. Aplikasi ini sangat mudah diakses dan hampir berjalan di berbagai platform sistem operasi.
Jika Telegram loading terus dan tidak bisa menerima atau mengirim pesan, kemungkinan besar ada beberapa penyebabnya, diantaranya adalah sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
Ada beberapa cara mengatasi Telegram loading terus, diantaranya adalah sebagai berikut:
Demikian adalah pembahasan mengenai tutorial cara mengatasi Telegram loading terus baik di smartphone atau PC, semoga informasi ini bermanfaat untuk Anda. (WWN)
ADVERTISEMENT