Konten dari Pengguna

Ulasan Arti dan Sinonim dari Kata Dukungan dalam Bahasa Indonesia

Berita Terkini
Penulis kumparan
13 Juni 2023 20:16 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi sinonim dukungan. Sumber: Pexels/Nothing Ahead
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi sinonim dukungan. Sumber: Pexels/Nothing Ahead
ADVERTISEMENT
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), arti dukungan adalah sesuatu yang didukung. Sinonim dukungan adalah tunjangan, sokongan, pertolongan, dan salah satu sinonim yang paling banyak digunakan adalah "bantuan".
ADVERTISEMENT
Memahami sinonim sebuah kata adalah hal yang sangat penting. Dengan mengerti memahami sebuah kata maka kalimat yang dihasilkan akan lebih efektif untuk berkomunikasi.

Sinonim Dukungan

Ilustrasi sinonim dukungan. Sumber: Pexels/Nothing Ahead
Kata "dukungan" termasuk dalam kelas kata nomina atau kata benda. KBBI Daring (https://kbbi.kemdikbud.go.id/) menjelaskan nomina adalah kelas kata yang dalam bahasa Indonesia ditandai oleh tidak dapatnya bergabung dengan kata tidak, misalnya rumah adalah nomina karena tidak mungkin dikatakan tidak rumah, biasanya dapat berfungsi sebagai subjek atau objek dari klausa.
Buku Kamus Bahasa Indonesia: Lengkap dan Praktis untuk Pelajar, Mahasiswa dan Umum karya Wahyu Untara (2013) menulis sinonim dari kata "dukungan" adalah "bantuan". Kata "bantuan" lebih banyak digunakan untuk mengganti kata "dukungan".
Berikut uraian tesaurus dari kata "dukungan" dari semua kelas kata:
ADVERTISEMENT
Dan untuk sinonim kata "dukungan" yang paling banyak digunakan dalam sebuah kalimat adalah:
Apabila sudah mengerti arti dan sinonim dari kata "dukungan" dalam bahasa Indonesia, maka bisa digunakan pedoman yang ada untuk menggunakan sinonim mengumpulan untuk kalimat yang tepat.
ADVERTISEMENT
Sinonim dukungan ini adalah kata yang sering dijumpai dalam kalimat sehari-hari. Mari berbahasa Indonesia dengan baik dan benar dalam berkomunikasi baik secara langsung maupun tidak. (ARD)