Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
Waalaikumsalam atau Walaikumussalam, Manakah Penulisan yang Benar?
20 Maret 2024 17:07 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Terkini tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Memberi salam dalam Islam sangat dianjurkan untuk dilakukan umat muslim. Namun, menjawab salam adalah kewajiban bagi setiap muslim. Lantas, yang menjadi pertanyaan adalah antara waalaikumsalam atau walaikumussalam, manakah penulisan yang benar?
ADVERTISEMENT
Hal ini memang masih menjadi perdebatan di kalangan umat muslim. Pasalnya, ada yang menjawab dan menulis jawaban salam dengan kata waalaikumsalam. Namun, ada juga yang menggunakan jawaban walaikumussalam.
Manakah Penulisan yang Benar antara Waalaikumsalam atau Walaikumussalam?
Memberi dan menjawab salam antar sesama muslim memang sudah menjadi kebiasaan di kalangan umat muslim. Kebiasaan ini juga sesuai dengan sunah Nabi Muhammad Saw. Dalam HR. Muslim, beliau bersabda sebagai berikut.
ADVERTISEMENT
Adapun hukum menjawab salam adalah wajib jika ditujukan hanya untuk satu orang tersebut. Namun, hukumnya berubah menjadi wajib kifayah apabila ditujukan ke banyak orang. Sementara cara menjawab salam yang benar adalah sebagai berikut.
Lantas, antara waalaikumsalam atau walaikumussalam, manakah penulisan yang benar? Mengutip dari buku Kiat Jitu Memenangkan Lomba Esai bagi Pemula, Tengku Hamid Darmawan (hal 101), waalaikumsalam adalah bacaan tankir, sedangkan walaikumussalam adalah bacaan ta’rif.
Meski keduanya sama-sama boleh digunakan, tetapi penggunaan yang paling utama dan juga paling tepat untuk menjawab salam adalah bacaan ta’rif, yakni walaikumussalam. Meski begitu, kedua kalimat tersebut memiliki tujuan yang baik bagi penuturnya, di mana untuk mendoakan balik si pemberi salam.
ADVERTISEMENT
Baca Juga: Bacaan Sholawat Nabi Ya Salam Alaika
Itu dia penjelasan singkat tentang penulisan yang benar antara kata waalaikumsalam atau walaikumussalam yang menarik untuk disimak umat muslim. Semoga informasi di atas dapat bermanfaat dan menambah wawasan keislaman bagi umat muslim. (Anne)