Konten dari Pengguna

2 Cara Mengambil Video di Status WA Teman, Aman dan Cepat

21 Januari 2022 20:12 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Update tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
https://unsplash.com/@alexbemore - cara mengambil video di status wa teman
zoom-in-whitePerbesar
https://unsplash.com/@alexbemore - cara mengambil video di status wa teman
ADVERTISEMENT
Dengan berbagai maksud dan alasan, ada banyak orang yang bertanya-tanya bagaimana cara mengambil video di status WA teman dengan cepat dan mudah.
ADVERTISEMENT
Seperti diketahui, WhatsApp (WA) saat ini memang sudah dilengkapi dengan fitur 'Status' yang memungkinkan pengguna untuk berbagi teks, foto, video, serta GIF yang bisa dilihat oleh pengguna lain. Status WhatsApp akan hilang dalam 24 jam setelah diunggah.

2 Cara Mengambil Video di Status WA Teman

Mengutip dari situs resminya, ada 2 cara yang bisa kamu pilih saat ingin menyimpan gambar maupun video dari status WA teman yaitu menggunakan file explorer bawaan Android, menggunakan file manager aplikasi pihak ke-3 seperti es explorer atau lainnya yang bisa menampilkan file tersembunyi di Android.
1. Download Status WhatsApp Teman Tanpa Aplikasi Tambahan (HP Samsung)
Cara untuk menyimpan video status WA teman di HP Android (khususnya Samsung) adalah sebagai berikut.
ADVERTISEMENT
Untuk menyimpan file status WhatsApp orang yang kamu inginkan caranya tap lalu tahan pada file tersebut lalu pilih menu Pindahkan atau Salin, setelah itu silahkan pilih lokasi penyimpanan yang diinginkan.
https://unsplash.com/@danielkorpai
2. Menyimpan Video Status WhatsApp Dengan Aplikasi File Manager
Untuk bisa melakukan hal ini kamu harus install aplikasi file manager yang bisa menampilkan folder tersembunyi. Langkah-langkah untuk mendownload foto maupun video dari status WhatsApp teman caranya adalah sebagai berikut:
ADVERTISEMENT
Terakhir untuk menyimpan status video WA caranya tap pada file video yang diinginkan lalu tahan, kemudian pilih Lebih Banyak lalu silahkan pilih Pindahkan atau Salin ke kemudian pilih folder tujuan untuk menyimpan status WA yang diinginkan. (DNR)