6 Manfaat Keberagaman Pakaian di Indonesia

Konten dari Pengguna
22 September 2021 21:08 WIB
ยท
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Update tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi manfaat keberagaman pakaian di Indonesia sebagai aset pariwisata. Sumber: Kumparan
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi manfaat keberagaman pakaian di Indonesia sebagai aset pariwisata. Sumber: Kumparan
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Indonesia dikenal sebagai negara dan bangsa yang majemuk karena penduduknya berasal dari latar belakang yang beraneka ragam. Keragaman latar belakang tersebut tentu bisa nampak dari kekayaan suku bangsa di Indonesia, rasnya, adat istidatnya, keyakinan yang dianutnya, hingga budaya dengan identitas pakaian adatnya masing-masing.
ADVERTISEMENT
Berdasarkan kekayaan budaya tersebut, pernahkah anda berpikir tentang apa saja sebenarnya manfaat keberagaman pakaian di Indonesia tersebut?
Keberagaman budaya yang dimiliki oleh Indonesia tentu dapat dianggap sebagai berkah dan karunia yang dikehendaki Tuhan. Pasalnya kebergaman tersebut mampu membuat bangsa Indonesia dipandang secara positif dan bisa semakin diistimewakan dibanding negara lain atas kekayaan budaya yang dimilikinya.

6 Manfaat Keberagaman Pakaian di Indonesia

Dikutip dari Buku Siswa Sejarah Indonesia SMA/MA Kelas 10, Windriati (2021: 101), adanya keragaman budaya di negara ini tentu mampu membawa banyak manfaat dan keuntungan tersendiri bagi bangsa Indonesia.
Salah satunya ialah mampu menciptakan citra positif di mata masyarakat dunia. Begitu pula dengan manfaat keberagaman pakaian di Indonesia atau keberagaman baju adat yang mampu menciptakan identitas bangsa yang positif di kancah internasional berdasarkan karakteristik masing-masing daerahnya.
ADVERTISEMENT
Pernyataan serupa juga dapat kita temukan dalam buku Daerah Tempat Tinggalku (Lampung), Ambyah Harjanto, dkk. (2020: 162), telah disebutkan bahwa karakteristik dari pakaian adat dari setiap daerah di Indonesia dapat menjadi identitas bangsa di mata internasional. Keberagaman karakter pakaian adat itu pulalah yang nantinya akan menambah khazanah budsya nasional guna menjadi ikon atau simbol pariwisata Indonesia yang sangat menarik.
Ilustrasi manfaat keberagaman pakaian di Indonesia sebagai aset pariwisata. Sumber: Unsplash
Adapun beberapa manfaat keberagaman pakaian di Indonesia yang lainnya ialah seperti berikut:
ADVERTISEMENT
Itulah beberapa manfaat keberagaman pakaian di Indonesia. Sebagai bagian dari warga masyarakat Indonesia, kita patut untuk berbangga hati karena memiliki kekayaan budaya yang melimpah. Agar kekayaan budaya tersebut selalu terjaga eksistensinya, maka kita perlu bersatu padu untuk senantiasa melestarikan kebudayaan Indonesia agar tidak hilang tergerus kemajuan zaman. (HAI)