Konten dari Pengguna

Cara Bermain Bola Voli yang Dimodifikasi Agar Mudah Dipraktikkan

7 Oktober 2021 12:57 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Update tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ilustrasi cara bermain bola voli yang dimodifikasi, sumber gambar: https://www.pexels.com/
zoom-in-whitePerbesar
ilustrasi cara bermain bola voli yang dimodifikasi, sumber gambar: https://www.pexels.com/
ADVERTISEMENT
Voli adalah salah satu jenis olahraga sekaligus permainan bola besar yang dimainkan secara beregu. Seiring berkembangnya variasi olahraga, permainan bola voli mengalami modifikasi yang sedemikian rupa. Lalu, bagaimana cara bermain bola voli yang dimodifikasi agar mudah dimainkan?
ADVERTISEMENT
Permainan bola voli adalah salah satu pendidikan jasmani yang mampu mendorong ketrampilan motorik. Kemampuan nalar dan juga fisik. Permainan ini dimainkan untuk menumbuhkan potensi kebugaran jasmani pada setiap individu.
Modifikasi bola voli adalah suatu upaya untuk meningkatkan minat setiap siswa untuk dapat bermain bola voli secara menyenangkan. Modifikasi bola voli juga dapat dijadikan sebagai strategi pembelajaran penjasorkes, sehingga tujuan kebugaran jasmani dapat tercapai.

Cara Bermain Bola Voli yang Dimodifikasi

ilustrasi cara bermain bola voli yang dimodifikasi, sumber gambar: https://www.pexels.com/
Mengutip jurnal Modifikasi Bola Voli dalam Pembelajaran Penjasorkes untuk Meningkatkan Minat Siswa Putri SMAN 1 Kramat Tegal (2010), berikut adalah cara bermain bola voli yang dimodifikasi:
ADVERTISEMENT
Pada dasarnya, ada beragam cara modifikasi bola voli yang dapat diterapkan oleh guru dalam meningkatkan minat siswa untuk mengikuti pembelajaran penjasorkes. Cara bermain bola voli yang dimodifikasi ini adalah salah satu cara yang dapat dilakukan untuk membuat variasi bentuk permainan.
Modifikasi permainan bola voli dapat meningkatkan antusiasme siswa dalam mengikuti pembelajaran penjasorkes. Selain itu, modifikasi permainan ini juga dapat menjadi solusi untuk mengatasi permasalahan keterbatasan sarana dan prasarana olahraga.
(DLA)