Konten dari Pengguna

Contoh Soal Matematika Kelas 4 Materi Bangun Datar

24 November 2021 17:50 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Berita Update tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Contoh Soal Matematika Kelas 4 Materi Bangun Datar. Sumber: pexels.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Contoh Soal Matematika Kelas 4 Materi Bangun Datar. Sumber: pexels.com
ADVERTISEMENT
Bangun datar adalah salah satu materi dalam pelajaran matematika yang dipelajari siswa kelas 4. Dalam artikel berikut ini kita akan menyimak penjelasan singkat mengenai bangun datar persegi dan contoh soal matematika kelas 4 tentang keliling dan luas bangun datar.
Ilustrasi Contoh Soal Matematika Kelas 4 Materi Bangun Datar. Sumber: pexels.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Contoh Soal Matematika Kelas 4 Materi Bangun Datar. Sumber: pexels.com

Sifat-Sifat dan Rumus Bangun Datar Persegi dan Persegi Panjang

ADVERTISEMENT
Berikut ini adalah penjelasan mengenai sifat-sifat bangun datar persegi dan persegi panjang beserta rumusnya yang bersumber dari buku Asyiknya Belajar Bangun Datar dan Bangun Ruang oleh Deni Evilina (2019: 2-6).
Persegi
Persegi memiliki sifat-sifat sebagai berikut:
Rumus luas persegi: sisi x sisi
Rumus keliling persegi: sisi + sisi + sisi + sisi (4 x sisi)
Persegi Panjang
ADVERTISEMENT
Luas persegi panjang: panjang x lepar.
Keliling persegi panjang: 2 x (panjang + lebar).
Ilustrasi Contoh Soal Matematika Kelas 4 Materi Bangun Datar. Sumber: pexels.com

Contoh Soal

Berikut ini adalah contoh soal luas dan keliling persegi dan persegi panjang sebagai latihan soal di rumah.
Penyelesaian:
Diketahui:
Luas:
P = 15 cm
L = 10 cm
L = P x L
= 15 cm x 10 cm
= 150 cm
K = 2 x (P + L)
= 2 x (15 cm + 10 cm)
= 2 x 25 cm
= 50 cm
Jadi luas dan keliling persegi panjang adalah 150 cm dan 50 cm.
ADVERTISEMENT
Penyelesaian:
Diketahui:
Luas:
S = 16 cm
L = S x S
= 16 cm x 16 cm
= 256 cm
K = 4 x S
= 4 x 16 cm
= 64 cm
Jadi luas dan keliling persegi adalah 256 cm dan 64 cm.
Ilustrasi Contoh Soal Matematika Kelas 4 Materi Bangun Datar. Sumber: pexels.com
Itulah penjelasan mengenai contoh soal matematika kelas 4 materi bangun datar untuk belajar mandiri di rumah. Semoga penjelasan ini bermanfaat untuk anda. (IND)