Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.103.0
Konten dari Pengguna
Daftar Negara yang Masuk sebagai Anggota ASEAN
16 September 2021 16:18 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Update tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
ASEAN dibentuk pada tanggal 8 Agustus 1967 di Bangkok, Thaliand dalam Deklarasi Bangkok. Pada saat itu, anggota ASEAN terdiri dari lima negara, yakni Thailand, Indonesia, Malaysia, Filipina, dan Singapura. Kemudian negara-negara lainnya mulai menyusul dan bergabung menjadi anggota ASEAN. Negara yang masuk sebagai anggota ASEAN ini tentu berada di kawasan Asia Tenggara.
ADVERTISEMENT
Deklarasi Bangkok dilaksanakan bertujuan untuk menciptakan kawasan Asia Tenggara yang aman, damai, stabil, dan juga sejahtera. Hal ini muncul karena pada tahun 1960-an yang sangat rawan terhadap konflik akibat adanya pengaruh ideologi negara-negara besar. Konflik antar negara inilah yang dinilai berpotensi mengganggu stabilitas keamanan serta menghambat pembangunan.
Daftar Negara yang Masuk sebagai Anggota ASEAN
Berikut ini adalah daftar negara yang masuk sebagai anggota ASEAN dikutip dari buku Association of South East Asian Nations (ASEAN) karya Koesrianti (2014).
ADVERTISEMENT
Hingga saat ini Timor Leste belum masuk sebagai anggota ASEAN sehingga total negara di Asia Tenggara yang masuk ke ASEAN hanya 10 negara. Sebagai bagian dari anggota ASEAN, Indonesia mempunyai beberapa keuntungan karena adanya kerjasama politik dan keamanan yang dijalin oleh sesama anggota ASEAN. Berikut adalah keuntungan yang dirasakan oleh Indonesia sebagai anggota ASEAN.
Demikian penjelasan tentang negara-negara yang bergabung menjadi anggota ASEAN. Semoga penjelasan tersebut bermanfaat untuk Anda. (Anne)
ADVERTISEMENT