Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.103.0
Konten dari Pengguna
Harga Tiket Masuk Trans Snow World Bekasi dan Wahana yang Tersedia
1 Juli 2022 17:05 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Berita Update tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Trans Snow World Bekasi adalah salah satu pilihan wisata yang unik dan sudah pasti akan disukai oleh anak-anak. Apalagi wahana permainan ini juga menyediakan pemainan salju indoor yang sangat luas hingga dapat menampung sekitar 1000 orang. Untuk Anda yang tertarik datang ke tempat wisata ini, simak harga tiket masuk Trans Snow World Bekasi dalam artikel berikut, ya.
ADVERTISEMENT
Harga Tiket Masuk Trans Snow World Bekasi
Mengutip dari situs resmi Trans Snow World Bekasi, harga tiket Masuk Trans Snow World Bekasi memang relatif cukup mahal, namun masih sangat sesuai dengan fasilitas dan wahana yang tersedia. Adapun rincian harga tiket masuknya adalah sebagai berikut.
Anda bisa membeli tiket masuk tersebut secara langsung di loket yangtersedia atau melalui website resminya.
Wahana yang Tersedia di Trans Snow World Bekasi
Adapun berbagai wahana yang tersedia di Trans Snow World Bekasi adalah sebagai berikut.
1. Bermain Ski
Bermain ski adalah aktivitas menyenangkan yang bisa Anda lakukan di Trans Snow World Bekasi. Setiap pengunjung bisa merasakan sensasi meluncur di antara tumpukan salju layaknya seperti di pegunungan salju. Jika Anda belum mahir bermain ski, kru yang bertugas akan siap membantu.
ADVERTISEMENT
2. Kursi Gantung
Wahana yang satu ini tersedia bagi pengunjung yang ingin melihat keseluruhan area yang ada di dunia salju. Pengunjung nantinya akan naik menuju gunung salju dan panorama sekeliling sangat bisa Anda abadikan dengan sekitar area.
3. Tobogan Area
Tobogan area menjadi salah satu wahana yang tidak boleh Anda lewatkan. Secara umum, tobogan area adalah kereta luncur salju. Selama bermain, Anda bisa naik sembari duduk dan meluncur melintasi area tumpukan salju tersebut. Adapun biaya sewa alatnya mulai dari Rp 30.000.
Demikian informasi tentang harga tiket masuk Trans Snow World Bekasi yang dapat diketahui. Semoga membantu. (Anne)